HAMIL dan puasa adalah pertanyaan yang sering diutarakan saat menjalani puasa ibadah puasa di bulan Ramadan ini. Pertanyaan ini wajar rasanya karena kekhawatiran yang beralasan , yaitu untuk kesehatan ibu dan si kecil yang masih membutuhkan asupan nutrisi satu-satunya, yakni dari plasenta ibu.
Lalu, bolehkah wanita atau ibu hamil berpuasa dalam