SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
2416 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Bercak merah setelah minum obat

   

Bercak merah setelah minum obat
Oleh :


Dok kenapa setelah minum obat bodrex badan saya gatal gatal dan timbul bercak merah seperti d gigit serangga, tolong jelaskan dok dan berikan solusinya, terima kasih, wassalam
   
 
dr. Tanti menjawab


Dear Syawaluddin D MaDridista,
Ada kemungkinan Anda mengalami alergi obat. Pada umumnya jenis obat yang sering menimbulkan reaksi alergi adalah antibiotik ( terutama penicilline), obat anti nyeri (misalnya antalgin)
dan lain-lain tidak menutup kemungkinan jenis obat lain. Pada
masing-masing individu, alergen atau penyebab alergi mereka dapat
berbeda. Bila sudah diketahui obat apakah yang menjadi penyebab alergi
Bunda, maka sebaiknya tidak pernah digunakan agar tidak timbul reaksi
alergi obat tersebut. Pada umumnya sebelum memberikan obat-obatan suntik
maupun infus (terutama anitibiotik) akan dilakukan skin test agar
diketahui reaksi tubuh terhadap obat tersebut. Saran saya, Anda harus segera mengunjungi dokter untuk pemeriksaan dan penanganan alergi. Karena Alergi obat dapat mengancam jiwa terutama jika terjadi reaksi alergi yang cepat.
   
 
 

Pertanyaan lain (umum):

Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.


Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman