SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
1287 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Imunisasi rotavirus

   

Imunisasi rotavirus
Oleh :


Dr Tanti, aku mau tanya nih..penting kah imunisasi rotavirus untuk bayi usia 3 bulan? terima kasih atas jawabannya.
   
 
dr. Tanti menjawab


Dear Bunda,
Rotavirus merupakan penyebab infeksi saluran pencernaan yang sering ditemukan pada anak bayi dan balita. Gejala yang dirasakan antara lain diare, dapat disertai mual dan muntah. Memberikan imunisasi bagi bayi dengan vaksin Rotavirus dapat membantu memberikan kekebalan terhadap penyakit ini. Berdasarkan rekomendasi IDAI, pemberian vaksinasi Rotavirus dilakukan sebanyak 3 kali yaitu pada usia 2, 4 dan 6 bulan. Namun bisa juga disesuaikan dengan cara penggunaan dan pemberian dari merk vaksinasi yang bersangkutan. Bunda dapat berkonsultasi dengan dokter Bunda untuk pemberian vaksinasi ini.
   
 
 

Pertanyaan lain (anak):

Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.


Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman