Informasi : wajarkah bayi tidak bab selama 3 hari


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : keluhan kehamilan 19 minggu
Oleh :


"sore dok, saya mau nanyak dok, kehamilan saya sekarang memasuki usia 19 minggu.. keluhan yang mau saya tanyakan adalah : *)wajarkah bila saya saat ini mengalami sakit pinggang sampai bokong yg berlebihan..?? *)wajarkah bila saat ini kaki saya sudah mulai membengkak, karena setahu saya kaki pd bumil mulai membengkak jika kehamilan sudah 8 bulanan..?? mohon infonya ya dok... terimakasih.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Mens tidak teratur setelah keguguran
Oleh :


"Malam dok, 1 bulan setelah keguguran, tgl 14 Mei saya mengalami menstruasi selama 6 hari, kemudian tgl 20 Juni saya mens selama 7 hari. tetapi tanggal 11 Juli saya mens sampai hari ini. 1 minggu lalu, selama tanggal 30 Juli - 5 Agustus (kemarin), intensitas menstruasi berkurang seperti akan selesai menstruasi, tetapi mendadak pagi tadi menstruasi kembali banyak lagi. Apakah keadaan saya ini normal dok? Perlukah saya untuk kuret?? Terima kasih dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Mengetahui Usia Kehamilan Apabila Hamil by Inseminasi
Oleh :


"salam kenal dok,.... HPHT 27 Maret 2013. Inseminasi 9 April 2013. USG terakhir tgl 27 Mei 2013 tampak kantung kehamilan + yolk sac. blm keliatan janin. menurut dokter bagaimana? wajarkah? kira" usia kehamilan saya memasuki berapa minggu? dihitung dari HPHT atau tgl insem ya?...."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Janin Cegukan
Oleh :


"Usia kehamilan saya sudah 31 Minggu. Saya suka merasakan detakan konstan diperut saya seperti detak jantung, menurut informasi itu adalah cegukan bayi di kandungan. setiap hari yg saya alami bisa 3 - 4 kali selama 5 - 15 menit. Yang mau saya tanyakan apakah tidak bahaya bagi bayi saya, karena menurut informasi yang saya dapatkan bahwa itu merupakan salah satu kelainan bayi seperti bayi akan autis dll. saya jadi takut..ada juga yang bilang itu normal saja. Mohon informasi lengkapnya? Terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Wajarkah Muntah (Gumoh) Pada Bayi?

Untuk Bunda yang baru melahirkan anak pertama terkadang lekas panik dengan hal-hal yang terjadi pada si kecil. Salah satunya bila dia muntah susu atau biasa dikenal dengan istilah gumoh (Gastroesophageal Reflux).

Baru Lahir Kok Juling

Saat Bunda sedang bermain dengan bayi mungil Bunda yang baru lahir beberapa hari lalu, mungkin saja Bunda terkejut saat memperhatikan bola matanya. Pandangan mata kiri dan kanannya tidak sama. “Apakah si kecil juling?”

Tanda-Tanda Tubuh Tak Sehat

Bayi dan balita yang belum bisa berbicara tak akan bisa mengatakan kalau mereka sakit atau merasa kekebalan tubuhnya menurun. Untunglah, hal ini bisa terlihat dari beberapa tanda yang ditunjukkan oleh tubuh mereka.



Tanya bidan
Subject : Belum haid selama menyusui
Oleh :


"Dok saya mau tanya..saya saat ini sedang menyusui dan bayi saya skr usianya 11 bln. Selama 10 bln saya tidak mengalami haid dan pada saat usia bayi 11 bln saya bru haid tgl 9 agts 2014 lalu. Bln sept ini skr saya blm kembali haid jika dihitung masa siklus haid harusnya sdh. Saya sudah tespeck hasilnya negatif.sebenarnya saya ingin kb dok..yg saya tanyakan apakah hal yg wajar bila mens saya blm normal kembali selama saya masih menyusui?apakah bisa dikaterogikan hamil ya dok mengingat telatnya sdh hampir 2 mg tp hasil testpeck nya negatif?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Minum Obat Plasminex saat menyusui
Oleh :


"Dear Ibu Rachel.SFarm, Saat ini saya memiliki bayi usia 1 bulan 3 minggu 28 hari. Saya operasi Caesar, dan masa nifas sudah lewat, menurut dokter saya mens, tgl 18 mei saya berhubungan, 2 hari kemudian keluar darah kembali, saat skg darahnya masih suka keluar, dokter menyarankan untik minum plasminex 3 x sehari selama 3 hari, apakah aman bu..mengingat saya menghindari antibiotik kepada bayi saya. Mohon infonya bu. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Haid Lama 14 hari
Oleh :


"Dok,Haid saya lebih dari 10 hari (14 hari) dan sudah berlangsung selama 3 bulan darah yang keluar setelah 10 hari tidak terlalu banyak apakah haid saya normal? Jika tidak normal apakah itu suatu penyakit, apa penyebabnya dan solusinya, terimakasih dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Membedakan gerakan bayi yang nyaman atau tidak
Oleh :


"Selamat siang Bidan Yustianti. Skrg ini kehamilan saya memasuki usia ke 21 minggu dan sudah sering terasa kedutan pergerakan bayi di perut. Bagaimana cara membedakan gerakan bayi antara bayi nyaman dengan bayi yang tidak nyaman? mungkin karena faktor kelelahan atau posisi duduk kita yang tidak nyaman untuk si bayi? terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : norelut
Oleh :


"Obat norelut apa bisa menunda mens ? Bagaimana cara meminumnya ? Saya ada rencana pergi perjalanan 20-24 juni 2014. Mens terakhir 18 mei selama 10 hari.mens teratur tiap bulan 28 hari. Saya ingin memnunda mens selama pergi. Tolong bsntuannya. Terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : obat batuk bayi
Oleh :


"dok, anak saya umur 16 bulan. lgi batuk pilek hampir seminggu, saya kasih alco plus sehari 3x.. tpi masih belum sembuh, max brapa lama untuk pemakaian obat ya dok? karna di botolnya tertera itu obat keras, dan hrus di bwa ke dokter kalo selama 3 hari belum sembuh. mohon penjelasannya dok. makasi"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : pengaruh mengkomsumsi obat sakit kepala
Oleh :


"selama kehamilan sll minum obat sakit kepala dan skr usia kehamilan sy sudah 33 minggu apa ada pengaruh negatif buat bayi sy , terus terang sy sangat khawatir dengan bayi sy"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : antibiotik dan antivirus untuk busui
Oleh :


"selamat siang saat ini sayang sedang menyusui (asi eksklusif) bayi saya berusia 4 bulan, 2 hari ini saya sakit, oleh dokter didiagnosa sakit gondongan, diberi obat pronovir methisoprino 5020mg, sirup transpulmin dan cefixime 100mg... yang ingin saya tanyakan apakah obat itu aman dikonsumsi bussui, menurut dokter aman tp saya coba serching salah satu obat yaitu cefixime tidak aman. untuk 2 obat lainnya saya tidak menemukan referensi apapun. terimakasih atas perhatiannya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Bayi
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Bayi Anda :