"Dear Dr.Tanti
Saya terakhir mens tgl 31 jan-5 feb 2014, bln ini saya belum jg mens, kemudian saya melakukan pemeriksaan ke Bidan tgl 8 Maret 2014, hasil tespacknya grs pertama agak samar sementara grs kedua jelas. Bidan bilang hamil positif lemah, ada 2 kemungkinan
1. Baru gejala hamil belum benar2 hamil
2. Janinnya yg kurang bagus, yg nantinya memaksa janin akan keluar dgn sendirinya
Pertanyaannya;
Apa yg dimaksud dgn hamil positif lemah?
Bagaimana menjaga kandungan agar tetap sehat?
Terimakasih"
"Dokter Tanti yang dirahmati Allah, apakah dengan kondisi saya seperti ini saya masih ada kemungkinan bisa hamil? Apa yang harus saya lakukan (terapi atau apa) agar saya bisa mempunyai keturunan? Mohon bantuannya. Terima kasih."
"dokter... saya memiliki putri usia 2 bulan, sejak awal lahir baby tidak mau menyusu ASI bahkan memang Asi sedikit sekali. sempat keluar seminggu setelah itu ASI mampet tidak keluar sama sekali. sudah minum suplement untuk melancarkan ASI namun tetap saja tidak keluar. Akhirnya baby hanya minum sufor saja, baikkah untuk baby saya dok.?? bukankah kekebalan tubuh didapat dari ASI.? jadi apa yang bisa saya berikan agar baby tetap sehat walaupun hanya minum sufor.? mohon bantuannya dok. terimakasih"
"saya mau tanya dok...anak saya mulai umur 2 tahun sampe sekarang 4 tahun kok berat badannya g bisa naik,,,tetap kurang,,,padahal makan jg 3X sehari,,,cm susu kadang mau terkadang jg g mau,,,suka minum air manis atau air dcampur gula,,,, mohon kasih sarannya dok,,,apa ada vitamin buat anak saya gemuk dan tetap sehat??? terima kasih sebelumnya
"
Hari Raya Idul Adha atau Lebaran Haji baru saja usai. Namun, bau tak sedap dari hewan kurban masih terasa di beberapa ruas jalan. Ya, lebaran haji yang beberapa orang menyebutnya dengan ibadah kurban memang identik dengan pemotongan hewan kurban, yakni kambing, sapi dan unta.
Meskipun tengah hamil, Bunda pasti ingin tetap terlihat cantik dan terawat. Karenanya, wajar bila Bunda tetap memperhatikan kecantikan dan kesehatan kulit. Namun, berhati-hatilah dalam memilih kosmetik dan produk perawatan kulit. Pasalnya, beberapa jenis kosmetik mengandung zat-zat kimia yang berbahaya bagi perkembangan janin.
Saat Bunda harus memeriksakan si kecil dalam kandungan adalah saat yang ditunggu-tunggu. Meski hanya melalui Ultrasonografi (USG) Bunda dapat melihat keadaan janin, termasuk pertumbuhannya. Tanyakan pada dokter berapa berat dan panjang si kecil saat ini? Apakah berat si kecil cukup sesuai dengan usia kehamilan Bunda. Bagaimana bila ternyata berat janin tidak cukup? Apa yang harus dilakukan? Yuk, baca artikel ini!
"Dear Buk Yustianti
Saya terakhir mens tgl 31 jan-5 feb 2014, bln ini saya belum jg mens, kemudian saya melakukan pemeriksaan ke Bidan, hasil tespacknya grs pertama agak samar sementara grs kedua jelas. Bidan bilang hamil positif lemah, ada 2 kemungkinan
1. Baru gejala hamil belum benar2 hamil
2. Janinnya yg kurang bagus, yg nantinya memaksa janin akan keluar dgn sendirinya
Pertanyaannya;
Apa yg dimaksud dgn hamil positif lemah?
Bagaimana menjaga kandungan agar tetap sehat?
Terimakasih"
"bunddd usia kehamilan saya 18minggu di keterangan seharusnya saya sudh bisa merasakan tendangan atau janin saya bergerak.. tp saya blum ada merasakan gerakan ataupun tendanganya.. kir2 janin saya sehat gak ya?"
"siang bu bidan
saya sedang hamil 31w,bu bidan saya bingung dengan perkiraan bbj yg di berikan oleh bidan saya, bulan kemarin waktu periksa di usia 27w berat badan saya 65 kg,tinggi fundus 28cm & perkiraan bbj na 2,4kg. seminggu setelah periksa saya memutuskan untuk USG, dari hasil USG menunjukkan klo bbj 1,1 kg.
Kemarin malam saya periksa. Berat badan saya tidak mengalami peningkatan tetap 65kg, tingi fundus turun 1cm 27cm & perkiraan bbj 2.3kg. bidan menyarankan untuk diet karbohidrat.
Yang saya tanyakan perhitungan / perkiraan bbj yg lebih akurat itu hasil perhitungan dari bidan atau hasil USG mengapa selisihnya banyak sekali? saya jadi parno kalau mau makan takut bbj dede'na gede. mohon solusinya
trimakasih"
"Bund, mau Tanya aku bekerja di bank swasta dan hampir setiap hari pulang malam, mungkin ada tambahan susu / vitamin agar kandunganku tetap sehat, ditunggu infonya terima kasih"
"Dok,anak sy umur 2thn,gmna caranya agar nafsu makan,susah klau diksh makan inginnya minum trus klau g susu,air putih.bbnya jg hnya 8kg.
Jenis makanan apa yg hrus sy berikan,agar bb anak sy bertambah sesuai dgn umurny.
Mhon infonya dok"
"Halo salam kenal....saya mau tanya. Usia kehamilan saya 12mgu, pd wkt pemeriksaan terakhir dokter spog saya mengatakan aliran darah dari ibu ke janin sebelah kiri tidak lancar. Kemudian dokter meresepkan obat Thrombo Aspilets katanya agar asupan darah ke janin maksimal. Kemudian dokter spog sy jg meresepkan obat Bonesco untuk kalsium. Setelah saya googling penggunaan obat Bonesco tdk blh diberikan kpd pasien yang menggunakan obat warfarin (pencegah prmbrkuan darah) dsb. Nah, apakah yg dimksd itu salah satunya Thrombo Aspilets? Apa yg hrs sy lakukan? Saya tunggu jawabannya terima kasih..."