SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
1833 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi
Pusat informasi - tespack samar


tespack samar
assalamualaikum dok,
sudah 3 taspack yg saya coba dan hasil ny garis ny samar smua. apakah tu ttp menunjukan saya hamil? saya haid bln july tgl 25 july - 32 july, dan bln agustus saya tdk haid.sedangkn skrg sdh tgl 3 septmbr. gejala yg saya rasakan awal ny puting saya membesar, dan di ujung puting tu muncul bintik2 berwarna putih, ukuran ny kcl2 sprti jerawat dan ada isi ny. apa lg ketika mandi terlihat jelas sekali.dan bru di sekitar payudara mulai nyeri saat tersentuh.perut bagian bawah saya terasa kencang. terima kasih sebelum ny, saya mohon penjelasan ny dok. :)
02 Sep 2013, 21:16
Dari : Andien Thetwin Sister"z

Jawaban
Hai Bunda, Berkaitan dengan pertanyaan bunda, bunda dapat berkonsultasi dengan dokter live chat pada link : http://www.infobunda.com/pages/chat/chat.php yang diadakan setiap hari kamis jam 14.00 - 17.00 WIB, tetapi juga bunda akan menemukan banyak informasi pada artikel yang kami sarankan di bawah ini.

Dalam artikel yang saya temukan:


Pada kasus sebelumnya dokter kami mengatakan:
Apabila urine test pack positif samar, maka dapat berarti bahwa anda sedang hamil namun hormone yang terdeteksi belum cukup banyak, atau positif palsu (hasil menunjukkan positif namun tidak hamil) dikarenakan pengaruh-pengaruh lain misalnya hormonal, obat-an dan lainnya. Anda dapat mengulang pemeriksaan 1 minggu kemudian untuk melihat hasil test urine anda kembali. Saat ini perhatikan asupan nutrisi anda, dapat juga meminum susu untuk kehamilan maupun suplemen kehamilan untuk persiapan nutrisi kehamilan anda. Demikian jawaban saya,semoga dapat membantu.

Infobunda : http://www.infobunda.com/pages/tanyadokter/question.php?qid=4347&subjek=Hasil-testpack-yang-samar#ixzz2dnigIg5C
Link yang disarankan :
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Artikel
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter


Wa : 0815 1708 4333