|
|
bercak darah
Bu, saya mau tanya. saya pernah baca bahwa bercak darah sblum haid itu bagian dari tanda kehamilan. nah, sebelum datang masa haid saya sempat berhubungan dg suami , dan setelah itu ada bercak darah 2 titik. akhirnya saya memang telat haid. 3 hari telat saya tespec. namun negatif. 2 minggu lebih saya telat, eh si "merah" keluar. jadi bercak yang keluar sebelum haid itu darah apa ya bu? mhn jawaban dan penjelasannya trima ksih, buk 26 Jan 2015, 8:16
Dari : nisaa
|
Jawaban
Hi Bunda, Kami akan mencoba membantu menjawab pertanyaan Bunda dengan memberikan link kasus maupun artikel yang serupa dengan keluhan Bunda. Untuk kasus-kasus yang berhubungan dengan kegawatdaruratan (Emergensi) ataupun menyangkut keluhan fisik lain yang harus segera diobati, kami menyarankan untuk segera menghubungi dokter Anda.
Berikut ini jawaban Bidan pada kasus serupa yang pernah di tanyakan oleh Bunda "Dephee Eryani" dengan judul pertanyaan "Haid cuma flek" pada Tanya Bidan: slmat sore bu bidan,mau tanya nih,,,,blan kmarin sya M tgl 29,lha ni baru tgl 25 udh datang si M...tp k cma flek gtu ea bu,stlah itu g kluar lg,jd bingung sbnarnya knapa ea bu??
Bidan menjawab: Dear bunda Dephee Eryani, Pada pasangan usia subur Terkadang flek sebelum haid dan hanya sehari mungkin saja karena hasil konsepsi tertanam di dinding rahim maka terjadi perdarahan yg disebut implantation bleeding,
Untuk lebih menyakinkan bila hamil sebaiknya test urine 2 minggu lagi bila tidak datang haid .
Link yang disarankan :
Jenis : Tanya Dokter
|
Jenis : Tanya Dokter
|
Jenis : Tanya Dokter
|
Jenis :
|
Jenis :
|
Jenis :
|
Jenis :
|
Jenis : Artikel
|
Jenis :
|
Wa : 0815 1708 4333
|