SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
2954 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi
Pusat informasi - tumbuh kembang


tumbuh kembang
Dear dokter Tanti Retnowati

mohon petunjuknya dalam mengatur MPASI sesuai dengan perkembangan umur baby..
mohon dibantu dalam pemilihan buah dan sayur yang sesuai dengan umur baby..

terima kasih.
04 Sep 2015, 2:52
Dari : Rastri Pralambang

Jawaban
Hi Bunda,
Kami, dari Tim Helpdesk akan mencoba membantu menjawab pertanyaan Bunda dengan memberikan link kasus maupun artikel yang serupa dengan keluhan Bunda. Untuk kasus-kasus yang berhubungan dengan kegawatdaruratan (Emergensi) ataupun menyangkut keluhan fisik lain yang harus segera diobati, kami menyarankan untuk segera menghubungi dokter Anda.

Kutipan dari artikel dengan judul PEMBERIAN MAKANAN KEPADA BAYI SESUAI USIANYA:
Untuk bayi di bawah 6 bulan: Tahapan pemberian makanan -> ASI dan/atau susu formula yang mengandung zat besi dan memenuhi semua kebutuhan nutrisi. Catatan; makanan padat belum terlalu dibutuhkan oleh bayi di bawah usia 6 bulan Penyajian makanan -> payudara ibu atau botol Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan ->
� Dirancang untuk mengisap dan bukan mengunyah � Refleks mencari sumber makanan � Refleks penolakan lidah yang mengeluarkan makanan padat � Refleks menolak atau mual yang sensitif
Bayi usia 6 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Makanan awal: pisang, pir, sereal dari beras, apel dilumatkan Penyajian makanan ->
� Disaring, dilumatkan. � Porsi seujung jari dulu, baru kemudian sesendok penuh Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Refleks penolakan lidah dan mual mulai berkurang, mulai menerima makanan padat � Duduk dengan tegak di kursi tinggi � Mulai tumbuh gigi
Bayi usia 7 � 9 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Avokad, peach, wortel, labu, prune, kentang manis, kentang lumat, sereal, biskuit yang dapat digigit, jus buah pir atau apel Penyajian makanan ->
� Diminum dengan cangkir � Mulai menyantap makanan yang dapat dijumput dan yang dilumatkan � Botol susu dipegang sendiri Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Mulai memegang makanan dengan ibu jari dan jari telunjuk � Mulai menggigit-gigit benda � Melempar, menjatuhkan, dan mengayun � Menggapai-gapai makanan dan peralatan makan � Mengunyah makanan
Bayi usia 9 � 12 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Daging, tahu, buncis, ayam, kacang polong, bubur gandum, kuning telur, bayam, keju, yoghurt Penyajian makanan ->
� Berbentuk kental � Mahir menyantap makanan yang dijumput dengan jari � Sayuran masak yang dipotong kecil-kecil � Makanan yang hancur di mulut � Memegang cangkir untuk latihan Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Keterampilan makan sendiri membaik � Dapat memegang botol lebih lama � Menunjuk, meraih, mencolek, memoles, senang memain-mainkan makanan � Mencoba untuk memegang peralatan makan, masih banyak tumpah
Bayi usia 12 � 18 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Jeruk manis, telur, stroberi, daging, tomat, ikan salmon, pasta, brokoli, biskuit, melon, sereal, madu, mangga, pancakes, buah kiwi, muffins, papaya, bagel Penyajian makanan ->
� Berpartisipasi dalam acara makan bersama keluarga � Menyantap makanan keluarga yang dipotong kecil dan dilumat � Mulai makan sendiri dengan sendok atau peralatan makan Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Memiliki rentang perhatian yang lebih panjang � Keinginan �mengerjakan sendiri� semakin intensif � Memiringkan cangkir dan kepalanya saat minum; tetesan berkurang � Mulai berjalan-jalan, tidak mau duduk diam dan makan � Mengambil makanan dari piring orang lain
Bayi usia 18 � 24 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Mengonsumsi porsi makanan untuk ukuran anak usia batita: roti, makanan yang direbus, puding bergizi, saus, krim, minuman campur, selai, sup. Penyajian makanan ->
� Penyentuh makanan, dijuluki �pemilih makanan�. � Kebiasaan umumnya adalah menggigit nampan, mulai ingin menggunakan sendok dan garpu sendiri, dan mungkin sudah tersapih dari botol Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Gigi geraham tumbuh dan mulai mengunyah dengan gerakan memutar � Menyuap dengan sendok sendiri, dengan sedikit tumpahan � Mempelajari �bahasa makanan�, tanda-tanda untuk �tambah lagi�, dan �sudah kenyang� � Ingin makan sambil berjalan-jalan hingga dibutuhkan cara pemberian makan yang kreatif agar anak tetap dapat memerhatikan meja dan duduk di kursinya � Memiliki kebiasaan makan yang tidak menentu
Sumber: The Baby Book, Dr. William Sears dan Martha Sears Untuk bayi di bawah 6 bulan: Tahapan pemberian makanan -> ASI dan/atau susu formula yang mengandung zat besi dan memenuhi semua kebutuhan nutrisi. Catatan; makanan padat belum terlalu dibutuhkan oleh bayi di bawah usia 6 bulan Penyajian makanan -> payudara ibu atau botol Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan ->
� Dirancang untuk mengisap dan bukan mengunyah � Refleks mencari sumber makanan � Refleks penolakan lidah yang mengeluarkan makanan padat � Refleks menolak atau mual yang sensitif
Bayi usia 6 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Makanan awal: pisang, pir, sereal dari beras, apel dilumatkan Penyajian makanan ->
� Disaring, dilumatkan. � Porsi seujung jari dulu, baru kemudian sesendok penuh Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Refleks penolakan lidah dan mual mulai berkurang, mulai menerima makanan padat � Duduk dengan tegak di kursi tinggi � Mulai tumbuh gigi
Bayi usia 7 � 9 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Avokad, peach, wortel, labu, prune, kentang manis, kentang lumat, sereal, biskuit yang dapat digigit, jus buah pir atau apel Penyajian makanan ->
� Diminum dengan cangkir � Mulai menyantap makanan yang dapat dijumput dan yang dilumatkan � Botol susu dipegang sendiri Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Mulai memegang makanan dengan ibu jari dan jari telunjuk � Mulai menggigit-gigit benda � Melempar, menjatuhkan, dan mengayun � Menggapai-gapai makanan dan peralatan makan � Mengunyah makanan
Bayi usia 9 � 12 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Daging, tahu, buncis, ayam, kacang polong, bubur gandum, kuning telur, bayam, keju, yoghurt Penyajian makanan ->
� Berbentuk kental � Mahir menyantap makanan yang dijumput dengan jari � Sayuran masak yang dipotong kecil-kecil � Makanan yang hancur di mulut � Memegang cangkir untuk latihan Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan -> � Keterampilan makan sendiri membaik � Dapat memegang botol lebih lama � Menunjuk, meraih, mencolek, memoles, senang memain-mainkan makanan � Mencoba untuk memegang peralatan makan, masih banyak tumpah
Bayi usia 12 � 18 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Jeruk manis, telur, stroberi, daging, tomat, ikan salmon, pasta, brokoli, biskuit, melon, sereal, madu, mangga, pancakes, buah kiwi, muffins, papaya, bagel Penyajian makanan ->
� Berpartisipasi dalam acara makan bersama keluarga � Menyantap makanan keluarga yang dipotong kecil dan dilumat � Mulai makan sendiri dengan sendok atau peralatan makan
Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan ->
� Memiliki rentang perhatian yang lebih panjang � Keinginan �mengerjakan sendiri� semakin intensif � Memiringkan cangkir dan kepalanya saat minum; tetesan berkurang � Mulai berjalan-jalan, tidak mau duduk diam dan makan � Mengambil makanan dari piring orang lain
Bayi usia 18 � 24 bulan: Tahapan pemberian makanan -> Mengonsumsi porsi makanan untuk ukuran anak usia batita: roti, makanan yang direbus, puding bergizi, saus, krim, minuman campur, selai, sup. Penyajian makanan ->
� Penyentuh makanan, dijuluki �pemilih makanan�. � Kebiasaan umumnya adalah menggigit nampan, mulai ingin menggunakan sendok dan garpu sendiri, dan mungkin sudah tersapih dari botol
Perkembangan keterampilan dan implikasinya pada pemberian makanan ->
� Gigi geraham tumbuh dan mulai mengunyah dengan gerakan memutar � Menyuap dengan sendok sendiri, dengan sedikit tumpahan � Mempelajari �bahasa makanan�, tanda-tanda untuk �tambah lagi�, dan �sudah kenyang� � Ingin makan sambil berjalan-jalan hingga dibutuhkan cara pemberian makan yang kreatif agar anak tetap dapat memerhatikan meja dan duduk di kursinya � Memiliki kebiasaan makan yang tidak menentu
Sumber: The Baby Book, Dr. William Sears dan Martha Sears

Berikut ini jawaban dokter pada kasus serupa yang pernah di tanyakan oleh Bunda "heni.sutrisna" dengan judul pertanyaan "Pemberian MPASI" pada Tanya Dokter: Selamat pagi dokter, Anak saya laki2 usia 3 bulan dan sekarang masih minum asi dan susu formula, saya mau tanya apakah anak usia tersebut boleh diberi makanan tambahan seperti bubur tim atau biskuit agar cepat kenyang dan menambah berat badan... Terima kasih atas perhatiannya, mohon kiranya dokter bersedia memberikan penjelasan
dr. Tanti menjawab: Dear Bunda,

Untuk bayi berusia di bawah 6 bulan, sebaiknya hanya diberikan ASI eksklusif. Apabila ada suatu hal yang tidak memungkinkan pemberian ASI eksklusif sehingga harus dilakukan pemberian susu formula, maka sampai usia 6 bulan hanya diberikan susu formula dan ASI saja. Untuk pemberian makanan pendamping ASI (MPASI) dilakukan bertahap setelah bayi anda berusia 6 bulan. Berikan bubur tim saring yang lunak , ataupun sari buah saring sedikit demi sedikit (1-3 sendok tiap menyajikan). Pada tahap awal pemberian MPASI, susu masi menjadi pilihan utama makanan bayi.

Bunda dapat melihat artikel mengenai rekomendasi pemberian makanan pada anak pada link di bawah ini
Link yang disarankan :
Jenis : Artikel
Jenis : Berita
Jenis : Berita
Jenis : Artikel
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter
Jenis :
Jenis : Berita
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter


Wa : 0815 1708 4333