Informasi : anak yang cacingan salah satu cirinya mata sering belekan


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Mata bayi berair
Oleh :


"Dok, bayi saya berusia 6 bulan. Semenjak lahir sampai sekarang mata sebelah kanannya masih belekan dan berair dok. Sudah diberi salep mata tetraciklin tp belum sembuh juga. Mohon sarannya ya dok, kira2 apa penyebabnya dan bagaimana pengobatannya? Terimakasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Air mata dan kotoran mata pada bayi
Oleh :


"Salam doc. saya kuatir melihat mata sebelah bayi saya sering sekali berair dan mengeluarkan kotoran pada mata nya. usia anak saya sekarang jalan 4 bulan.dan asi saya sudah berhenti di usia bayi 2bln.bayi saya minum sufor s26gold wyeth. pertanyaan saya : 1.normalkah mata bayi saya sering berair sebelah dan kadang mengeluarkan ktoran mata? 2.apakah penyebabnya? 3.bagaimana cara mengatasinya? saya mengharapkan jawaban itu dari dokter,karena saya benar2 bingung. terimakasih doc atas perhatian dokter,saya tunggu jawabannya.salam."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bolehkah Bayi Diberikan Obat Cacing?
Oleh :


"Sore dok..tetangga sy minta tolong melalui sy untuk menanyakan kedokter tanti,anaknya usia 1thn 2bulan..dia takut anaknya terkena cacingan,karena perutnya terlihat membuncit..anaknya pun susah diberi makan,setiap diberi makan pasti muntah..dan anaknya suka memasukkan apapun kedalam mulutnya..apakah benar indikasinya cacingan dok?dan bolehkah pemberian obat cacing pada anak usia dibwh 2thn..?tks dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bekas Air Mata
Oleh :


"perkenalkan nama saya Iis RM, saya mau tanya dok, anak saya 4th 9 bl JK laki2, kadang-kadang di mata sebelahkanannya keluar air mata, sebenarnya tidak ada keluhan yang dirasakan anak saya, namun kalau air mata itu kering kadang-kadang meninggalkan bekas (seperti belek). itu kenapa ya dok?apakah berbahaya?mohon penjelasannya. terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
 Jangan Sepelekan Cacingan

 Mungkin Bunda masih ingat, pada waktu kecil bila Bunda tidak nafsu makan, orangtua akan langsung memberikan obat cacing. Para orangtua mengecap kebiasaan itu merupakan indikasi cacingan. Benarkah demikian?

Baru Lahir Kok Juling

Saat Bunda sedang bermain dengan bayi mungil Bunda yang baru lahir beberapa hari lalu, mungkin saja Bunda terkejut saat memperhatikan bola matanya. Pandangan mata kiri dan kanannya tidak sama. “Apakah si kecil juling?”

Jangan Tertipu si Kontraksi Palsu

Kontraksi palsu atau dikenal dengan Braxton Hicks memang seringkali mengecoh Bunda hamil menjelang kelahiran. Pasalnya tandanya hampir sama yakni terasa peregangan di sekitar perut. Tetapi kontraksi palsu berlangsung tidak lama (kurang lebih 20 detik) dan lama kelamaan akan hilang.



Tanya bidan
Subject : air mata tidak keluar
Oleh :


"Salam,sya mau tanya anak saya usia 3 minggu kl lagi nangis kq g keluar air mata,apa itu tidak apa2?terima kasih atas jawabannya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Garis kelopak mata anak
Oleh :


"Bidan,anak saya berumur 3 bulan kadang-kadang garis kelopak matanya berbeda dan pada kelopak mata ada 2 garis lipatan.Padahal waktu lahir keduanya sama setelah umur 2 bln kadang2 berbeda .Bagaimana mengatasinya dan solusinya apakah bisa disembuhkan?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Payudara nyeri dan buah zakar anak baru lahir besar
Oleh :


"Hy info bunda,, sebelumnya perkenalkan nama saya Nathalie Francisca Kim saya mau bertanya tentang kesehatan saya dan kesehatan anak kedua saya.. tentang 1, saya pribadi sudah 3hr payudara kiri saya terasa nyerih ketika ditekan dan ada benjolan kalo ditekan nyerih seperti terkena benda gitu.. apakah itu salah satu ciri kanker payudara yah Dok?? 2, anak kedua saya dari lahir buah zakarnya besar sebelah kanan. sampai umurnya sekarang sdh 1,7bln gak kunjung reda tapi gak rasa nyerih ato sakit gak.. itu kira2 sampai kapan yah seperti begitu terus?? Trus apakah pengaruh sama kelenjar spermanya kalo sudah besar?? tks dgn infonya nanti.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : pembukaan satu
Oleh :


"kmaren pada tanggal 01-10.2015 katanya udah pembukaan satu koskarang pembukaan ya tetep satu yah sampe skarang. perut kencang dan mules "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : sakit kepala tak kunjung reda
Oleh :


"Dear Mba Rachel, Saya sering mengalami rasa sakit kepala yang luar biasa. Apabila rasa sakit itu datang, terasa hingga ke mata (saya berkacamata dengan terdapat silinder). Yang saya hendak tanyakan adalah, suplemen apa yang aman dikonsumsi untuk meredakan rasa sakit kepala tersebut ?. Terima kasih atas informasinya. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Erlamycetin chloramphenicol
Oleh :


"selamat sore dok, saya mau tanya.. obat erlamycetin chloramphenicol syrup aman ga ya buat anak yang baru berusia 1 tahun. anak saya sekarang sedang pilek,flu,hidung tersumbat dan demam,saya uda kasi obat bubuk cina,tp belum sembuh..jadi saya ke apotik dan meminta obat yg cocok buat anak saya, dan dia memberikan obat tersebut. kemudian saya cari di internet,tp semua nya menjelaskan bahwa obat dgn merk tersebut cuma untuk tetes mata,tidak ada yang menjelaskan untuk demam ataupun pilek. saya jadi bingung.. mohon pencerahan nya dokter. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Obat Kutu Rambut yang aman untuk Anak
Oleh :


"Dear Mba Apoteker, Callia, 16 bulan, sudah semingguan ini sering sekali garuk-garuk kepalanya. Ketika saya periksa ternyata da kutu di rambutnya. Kemungkinan dia tertular saat main dengan teman-temannya. Bisa minta informasi ttg obat kutu yang aman untuk anak saya? Terimakasih Salam, Mia"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : apakah baking soda dapat membantu dalam program hamil ?
Oleh :


"Selamat siang bu, Terimakasih sebelumnya atas kesempatan yang diberikan. Yang ingin saya tanyakan adalah baru bulan ini saya promil di dokter SPOG ... Sama dokternya saya direse obat Clovertil . Apa sebetulnya obat itu dokter? saya bingung dengan banyak opini mengenai obat trsbt? pertanyaan kedua ... Saya pernah melihat acara di TV, kebetulan pada acara trsbt hadir Dr. Boyke. Beliau mengatakan untuk membantu program hamil khususnya untuk mendapatkan anak laki2 salah satu caranya adalah dengan membasuh Ms. V kita dengan larutan baking soda. apakah itu diperkenankan dokter? Jika boleh kenapa? dan bagaimana cara mengaplikasikan nya? terimakasih atas jawaban dokter."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Bayi
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Bayi Anda :