"Dok,saat ini saya sedang hamil 1 bulan,,tetapi di area sekitar nona V saya seperti ada yang aneh kata bidan yang memeriksa ini sejenis penyakit Condiloma,,dan penyakit ini harus dilaser. pertanyaan saya adakah alternatif lain yang bisa saya lakukan untuk mengobati sewlain di laser?
lalu apakah aman laser bagi janin saya?
terimakasih dok,"
"bu dokter saya hamil 10 minggu,saya br pindah didaerah pantai yg ckp panas,saya blm terbiasa dengan panasnya daerah pantai sehingga menyebabkan saya mengkonsumsi air es setiap hari,pertanyaan saya apakah mengkonsumsi air es/dingin mempengaruhi janin saya dok?ktnya klo terlalu bnyk mengkonsumsi air dingin bisa menyebabkan janin menjd besar"
"Salam...
Dokter, anak saya baru berusia 1 bulan, kebiasaan di tempat kami bayi perempuan itu harus di khitan/ sunat. Saya mohon penjelasan tentang khitan/ sunat bagi perempuan menurut kesehatan ? apakah bermanfaat atau tidak. terima kasih"
"assalamualaikum...
bayi aq skrg umur 7bln,,, bb nya 7 kg! dari umur 6 bulan sakit trz.. sembuh batuk ganti panas.. sembuh panas ganti mencret...bayi aq dari sejak lahir ga dapet asi krna asi aq smpt keluar tapi gag ada lagi...sejak lahir di rumah sakit di kasi susu LACTOGEN1.. mw dganti takut ga cocok jadi dilanjutin ajj.. waktu umur 6bln, aq ganti pake CHILMIL2 tapi wktu keadaan ganti susu bayi aq agy "indah" (kata orang tua si mw da perkembangan bwt bisa lakuin sesuatu) ato pup nyua wrna ijo da kaya biji2 putih gto. tapi malah terus berkelanjutan... skrga pup nya shari >3x tapi gag encer. kadang suka encer..yang jadi pertanyaan apa karna pengruh dari susu formula baby nya jd diare??? badan nya jg ga gemuk.. apa harus ganti ke LACTOGEN2 ajja??? sebelumnya makasih untuk jawabannya ya dok...
"
Ketika Bunda hamil ada beberapa perubahan yang signifikan terjadi, baik secara fisik mau pun emosional. Secara fisik salah satunya yaitu kulit Bunda yang berubah kecoklatan di beberapa bagian, yang paling sering muncul di daerah payudara. Apakah Bunda tengah mengalami hal ini juga...?
Kendati anak Anda masih balita, bahkan bayi, tidak ada salahnya memikirkan dana pendidikannya mulai dari sekarang. Sebab, entah di mana Anda akan menyekolahkan dia, di sekolah ataupun di rumah (homeschooling), biaya yang dibutuhkan pastilah tidak sedikit.
Stretchmarks ini bisa dikatakan adalah 'bekas' kehamilan yang cukup membuat kuatir para Bunda, karena menghilangkan stretchmarks bukanlah hal mudah. Sebenarnya apa sih yg membuat munculnya stretchmarks dan apakah bisa dicegah atau setidaknya diminimalisir?
"Beberapa bulan yg lalu saya melahirkan,saya pergi ke bidan jam 11 mlm, jam setengah 1 mlm pecah ketuban,dan jam 2 mlm saya diperiksa dan ternyata tali ari-arinya keluar dan kejepit oleh kepalanya kemudian saya diminta ke rumah sakit tanpa dibekali oksigen. jarak ke rumah sakit sangat jauh sekitar setengah jam perjalanan itu pun ngebut maklum jauh dari kota. setelah sampai di rumah sakit dokter memeriksa detak jantungnya. ternyata sudah tidak ada dan saya disarankan melahirkan dengan cara normal.dan memang tali ari-arinya lebih panjang dari pada yang lain..selama hamil saya belum pernah USG.yang jd pertanyaan:
1. apakah kasus tali menumbung bisa terlihat sebelumnya jika saya melakukan USG 3 dimensi?
2.apa yang menyebabkan tali ari-ari lebih panjang dari pada yang lain,sehingga tali tersebut menumbung?
terimakasih"
"Dok kemaren saya mengalami pendarahan yg lumayan banyak dan saya langsung dibawa kerumah sakit tetapi sampai rumah sakit darahnya berhenti, dan saya di suruh istirahat total ini apa ya penyebab dari pendarahan terasebut apa mempengruhi bayi saya?"
"salam hangat dok...
sy mau brtnya , di payudara tmn saya dbagian atas ada benjolan kecil. tidak sakit gitu dok kalo di urut2 sendiri katanya. tmn sy dsruh periksakan ke rumah sakit. lalu saat diperiksa itu apakah akan ketahuan payudara pasien masih perawan atau tidak mskpun blm prna brhub bdan . Dan apkah doktr tsbut akn membri tahukan pd kluarga pasien bhwa pasien tsb pyudra ny sdah tdk lg perwan? Terimksih"
"Dear Mba Rachel,
Saya sering mengalami rasa sakit kepala yang luar biasa. Apabila rasa sakit itu datang, terasa hingga ke mata (saya berkacamata dengan terdapat silinder). Yang saya hendak tanyakan adalah, suplemen apa yang aman dikonsumsi untuk meredakan rasa sakit kepala tersebut ?. Terima kasih atas informasinya. "
"slamat pagi dok, saya Ny.Melanie ibu rumah tangga usia 31 th. saya stress dengan berat badan saya yang terus bertambah, dalam 1 tahun ini sudah naik 7 kg,sebelumnya 45 kg dan sekarang 52 kg, saya susah buang air besar, segala cara sudah dilakukan, seperti makan makanan berserat, banyak minum air putih, bahkan sekarang saya minum serat buatan maaf dok sebut merk Vegeta jeruk,aman ga dok,saya minum 2 kali 1 hari, dan sekarang saya mau mengkonsumsi maaf dok sebut merk lagi Thermolyte Plus, dengan riwayat penyakit saya apakah aman untuk saya dok?, terima kasih"