Informasi : darah yang keluar setelah pasang spiral


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Keluar Darah Setelah Pasang KB spiral
Oleh :


"Dok istri saya masang KB Spiral setelah 7 bulan melahirkan, setelah dipasangi KB Spiral istri saya kurang lebih 4 hari mengeluarkan darah, karena setelah melahirkan belum pernah datang bulan. apa penyebabnya dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sering Keluar Darah Setelah Menggunakan KB Spiral
Oleh :


"Dok setelah saya pakai Kb spiral knapa keluar darah terus ya dokk,, sbelumya saya melahirkan melalui operasi caecar,stelah 1 blan saya ingin pasang KB,tp kata dokter saya harus pakai KB suntik dlu karena takutnya bekas operasi di dalam perut belum kering,stelah 3 bulan akhirnya saya pakai KB spiral,tp stelah 4 bulan ini saya slalu kluar darah dok,,"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Keluar cairan kental dan baunya tdk sedap setelah pasang iud
Oleh :


"selamat siang dok .. bulan april 2013 lalu saya melahirkan dan bulan Juni 2013 saya mulai pasang kb spiral tp sampai sekarang kok saya blm mens ya dok .. sudah saya tes dan hasilnya negatif .. terus setelah pasang iud itu kok jadi banyak keluar cairan kental dan baunya tdk sedap dok.. apa itu pengaruh karena tidak mens mohon jawabannya .. terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Lendir bercampur darah
Oleh :


"Selamat malam dok,, 8 hri yang lalu tepatnya pas menstruasi ke 4 sya ,, sya memutuskan untuk menggunakan kb spiral ,, sya memilih kb ni krna jngka wktu ckup lama ,, yang ingin sya tnyakan ,,setelah menstruasi selesai skitar 10 hri sya berhubungan dengan suami ,, keesokan hrinya keluar lendir dr vagina pas buang air kecil slma 2 hri ,, bru di hri ketiga lendir bercmpur darah dok ,, hnya keluar sat buang air kecil saja dan skg menjadi darah saja yang keluar berupa lendir .. apakah itu normal pasca pemasangan spiral apa sya terjadi infeksi dok ? Ataukah darah haid belum tuntas dok .. trimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Kontrasepsi untuk Penderita Kanker Payudara

Terkena kanker payudara adalah salah satu kekuatiran para wanita seiring dengan bertambahnya usia. Tetapi bukan berarti kanker payudara tidak bisa menyerang usia muda. Beberapa studi menyebutkan 77% kasus kanker payudara muncul pada usia di atas 50 tahun.

Mengamankan Anak Dari Kecelakaan di Rumah

Idealnya, si kecil yang telah menginjak usia setahun memiliki ruangan khusus yang aman untuk dirinya sendiri. Dengan demikian, Anda merasa tenteram karena dapat mengatur perabot kamarnya sedemikian rupa, sehingga meminimalkan bahaya yang mungkin terjadi dari berbagai kecelakaan seperti terjatuh, tersiram air panas, menjangkau makanan di atas meja dan menelan benda yang ditemukannya di sudut rumah.

Mengenal Lebih Dekat dengan Menstruasi

Sebagai seorang wanita, kita perlu mengenal apa-apa saja yang dialami wanita. Salah satunya adalah menstruasi yang rutin datang sebagai 'tamu bulanan'. Meski telah mengalami menstruasi puluhan tahun, ternyata masih ada wanita yang bertanya seperti  "Menstruasi saya sedikit, normal tidak ya?", atau "Darah menstruasi saya menggumpal, itu penyakit bukan ya?". Mungkin masih banyak pertanyaan lain yang kita sendiri belum benar-benar menemukan jawabannya. Berikut beberapa pertanyaan dan jawabannya yang mungkin salah satunya adalah pertanyaan Bunda.



Tanya bidan
Subject : KB SPIRAL / IUD
Oleh :


"selamt sore bu, saya mau tanya saya sekrang pasang kb spiral dari tanggal 25. saya mau tanya menggunakn kb spiral itu apa ada batasan dlm berhubungan ya? maf klo agak prifasi, terkadang saya dan suami menggunakan gaya tertentu dl berhubungan, ter kadang juga agak exstrim. apa itu tidah mslh bu? tolang ya sarannya. terimakasi "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Tentang KB Spiral atau IUD
Oleh :


"Ass. Ibu bidan, saya mau konsult. anak saya sudah usia 5 bulan. tp saya belum melakukan KB. saya masih bingung mau pilih KB yang aman karena saya sedang menyusui dan saya ada keturunan perawakan gemuk dr keluarga intinya saya gamau cepet gemuk yg susah untuk menurunkan berat badan. menurut temen saya sih bagusnya pake KB spiral . nah kalo mau KB spiral itu untuk brp tahun ya ?? dan kalo mau pasang biar tidak sakit apakah pada saat menstruasi. mohon jawabannya ya bu bidan. sebelumnya trima kasih. Wass"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : KB Spiral
Oleh :


"Bu Saya Mau tanya saya memakai KB spiral sudah lebih dari 3 tahun, apakah akan ada efek samping yang akan timbul? Bila ada apa solusinya? Lalu sebaiknya bagaimana apakah di cabut atau dibiarkan saja? Terima Kasih Lilis "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Haid tidak teratur setelah kb iud
Oleh :


"Dok.. saya abis pasang iud 40 hr stelah melahirkn. Nah skrg udh 4 bln.. tp haid saya jadi tak teratur.. kadang banyak kadang sedikit cuma wrn coklat aja. Nah skrg malah cm bercak doang trs bersih lg. Kadang darah keluar sedikit trs bersih lg jaraknya ga lama pula. Knp yaa? Waktu melahirkan sy sc.. apa ada pengaruh dari sc tsb? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : maanfaat obat
Oleh :


"dear dok.. saya mau tanya.. saat konsul ke dokter krena keluar darah 1 mgu stelah haid disertai rasa nyeri diperut setiap darah mau keluar.. stelah diperiksa, ada kista 2cm.. tp dokter tdk blg apa2 dan hanya memberikan pil ini duphaston 10 mg tab 20s (1x 1 hari) dan kalnex 500 mg tab (3x1 hari).. obat ini apa fungsinya ya dok? Saya sudah minum 1 hari dan darah tdk keluar lg.. berarti kistanya ttp ada ya dok? Mohon bantuan informasi obat tsbt.. apakah mempengaruhi jadwal haid sy slnjutnya ato tdk.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : saya pernah abortus / keguguran
Oleh :


"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Obat Bonesco dan Thrombo Aspilets
Oleh :


"Halo salam kenal....saya mau tanya. Usia kehamilan saya 12mgu, pd wkt pemeriksaan terakhir dokter spog saya mengatakan aliran darah dari ibu ke janin sebelah kiri tidak lancar. Kemudian dokter meresepkan obat Thrombo Aspilets katanya agar asupan darah ke janin maksimal. Kemudian dokter spog sy jg meresepkan obat Bonesco untuk kalsium. Setelah saya googling penggunaan obat Bonesco tdk blh diberikan kpd pasien yang menggunakan obat warfarin (pencegah prmbrkuan darah) dsb. Nah, apakah yg dimksd itu salah satunya Thrombo Aspilets? Apa yg hrs sy lakukan? Saya tunggu jawabannya terima kasih..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Manfaat Elkana
Oleh :


"Sore Dok saya ingin bertanya, Apakah Elkana aman diminum saat haid? Saya tespek (+) tapi yang satu garis samar, dan di usg belum terlihat janin. beberapa hari kemudian keluar darah seperti haid dan ke dokter di tespek ulang sudah (-) lalu dikasih obat elkana. yang mau saya tanyakan amankah elkana diminum saat haid? Terima kasih Dok, Nadia (Jakarta)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori