""Siang Dokter
Usia kehamilan saya saat ini 36 minggu.
yang mau saya tanyakan "kenapa kedua tangan saya setiap pagi teras sakit/kaku untuk di gerakan?
Bahaya tidak untuk si janin?
terima kasih...."
"Dokt,
Kedua pergelangan tangan saya terasa sgt sakit & kaku terutama pd saat kondisi & cuaca dingin.
Rasa sakit ini sdh berlangsung hampir 6-7 minggu.
Saya sdh periksa ke dokter Sp.PD dan divonis terkena Reumatic Artritis (RA).
Saya diberi obat utk 7 hr, tetapi sampai dengan obat tsb habis mengapa rasa sakit di pergelangan tangan saya masih belum hilang jg. Memang pd saat saya mengkonsumsi obat tsb rasa nyeri nya hilang tetapi jika saya telat meminumnya apalagi kondisi ruangan sedang dingin rasa sakit itu pun sgt menyiksa kembali, dan sbg alternatif saya mengunakan koyo utk mengurangi & membantu menghangatkan pergelangan tangan saya.
Yang ingin saya tanyakan adl;
- Apakah ada makanan/minuman yg dipantangkan utk penderita RA?
- Apakah penyakit reumatik ada hubungannya dgn mandi mandi malam?
-Apakah yg dimaksd dgn autoimun, apakah itu artinya tubuh sy sudah berlebihan imun.....??
- Bukankah autoimun itu hanya terjadi pd penderita lupus?
Atasan jawaban dan penjelasannya sy ucapkan terima kasih."
"Siang dok, suami sy umur 29 sering mengalami keram di kaki pada pagi hari setelah bangun tidur, sakit terjadi pada persendian, pernah kami berobat dan diagnosa penyakit rematik dan bila suami sy kecapean/kena air hujan rasa sakit'y menjalar pada persendian tangan dan rasa'y sakit sekali sampai kaku pada bag. persendian kaki, jd gejala sepeti itu penyakit apa dok?mhn saran'y. trims"
"salam kenal,dokter..
Saya Ratna Kristiani,mau tanya seputar kesehatan anak. Dok,anak saya usia 9 bulan..dia sering kali mengalami keringat di telapak tangan dan telapak kaki..
saya jadi kuatir akan kesehatannya,menurut dokter,apa yang menyebabkan dia sering berkeringat di telapak tangan dan kakinya..? mohon penjelasannya.
Terimakasih"
Sebagai orangtua baru mungkin Bunda selalu ingin menggendong si kecil saat melihat wajah mungilnya. Tetapi beberapa Bunda merasa kurang yakin untuk menggendong bayinya karena takut leher si kecil terkilir.
Beberapa Bunda yang baru di anugerahi bayi, seringkali ragu untuk memandikannya. Salah satu alasannya kurang percaya diri karena takut terkilir bagian tubuh bayi yang masih sangat rentan. Mungkin Bunda adalah salah satunya.
Minggu lalu situs kesayangan Bunda ini sudah membahas tentang pertanyaan seputar Air Susu Ibu (ASI). Karena begitu banyak pertanyaan yang dilontarkan para Bunda mengenai ASI, Kami mengulasnya kembali minggu ini. Berikut adalah beberapa pertanyaan lainnya yang kerap kali meresahkan para Bunda :
"Assalamualaikum...
Bu, saat ini saya sedang hamil 11 minggu, sejak 2 minggu yang lalu muncul bintik-bintik merah seperti alergi tapi hanya di bagian tangan dan kaki, kadang terasa gatal dan rasa gatal itu muncul tiba-tiba tidak karena makanan ato cuaca tertentu, kadang tidak terasa gatal sama sekali, tapi bintik merah tetap ada meskipun tidak terasa gatal. kata orang tua ini bawaan hamil, apa benar begitu bu? kira-kira penyebabnya apa ya? terimakasih..."
"Siang Dok, saya dikuret tgl 01 Nov. Sampai saat ini saya masih mengalami pendarahan. Lalu tadi pagi saya mengeluarkan gumpalan darah yg sebesar genggaman tangan. Wajar atau tidak dok? Terima kasih Dok"
"Dok, saya diberi obat Flucoral 150mg oleh dokter kulit untuk jamur kuku pada 3 jari tangan saya. Baru saya minum 1 kapsul kemarin malam, siang ini tiba2 vagina saya jd gatal dan basah. Padahal sebelumnya tidak ada keluhan apa2 pada vagina saya, keputihan hanya sesekali terjadi pada periode2 mens dan tidak parah (tidak gatal). Kenapa ya dok, apa ada hubungannya dengan obat Flucoral?"
"berbahayakah salep tersebut bila digunakan oleh ibu menyusui..??
pemakaiannya hanya di bagian tangan(telapak &punggung tangan).
mohon bantuannya, terima kasih...
"
"Dear Mba Rachel,
Saya sering mengalami rasa sakit kepala yang luar biasa. Apabila rasa sakit itu datang, terasa hingga ke mata (saya berkacamata dengan terdapat silinder). Yang saya hendak tanyakan adalah, suplemen apa yang aman dikonsumsi untuk meredakan rasa sakit kepala tersebut ?. Terima kasih atas informasinya. "
"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"