"Dok, saya pasangan pengantin baru dok , sudah 2 bulan ,, ketika itu suami saya memaksa saya berhubungan intim padahal waktu itu saya sedang menstruasi hari ke 4 , kirakira aman nggak dok ? adakah efek samping jika berhubungan suami istri pada waktu masih menstruasi? terima kasih"
"Malem dok, saya Amel tgl 7 juli mengalami keguguran di usia janin 10 minggu. Pada saat itu bayi dan gumpalan sudah keluar semua ketika usg dokter menyatakan bersih. Ketika tgl 14 agustus kemarin saya sudah mulai menstruasi kembali. Dan permasalahannya semenjak menstruasi kemaren keputihan jadi bening menggumpal banyak dan terkadang ada bercak darah sedikit. Ini mengapa dokter ? Mohon infonya. Terimakasih "
"Sore Dokter....
saya mau tanya apakah penderita kista endometriosis masih bisa hamil apa tidak??karna sekitar bulan februari 2015 saya di vonis dokter ada kista sekitar 2cm dan ketika saya cek lagi pada bulan september 2015 kista saya mnjadi 3,6cm.
Lalu apakah saya bisa promil...?????"
"dari melahirkan sampai sekarang tepat'a 8bulan ini saya belum jg menstruasi,saya masih menyusui anak saya,berat badan tak jg turun perut besar sperti orang lg hamil lg,blm lama kmrn ke bidan saya konsul dan diberikan obat gynecosid tapi tak juga menstruasi,yang saya mo tanya gynecosid bahaya tidak untuk anak saya n bagmn spy saya bisa menstruasi lg agar bb saya sedikit turun...?mohon info'a dok.mkasi"
Haid yang tak kunjung datang terkadang membuat Bunda cemas. Bisa cemas karena kuatir hamil atau sebaliknya kuatir karena belum hamil. Untuk Bunda yang menunda kehamilan, tentu terlambat haid membuat Bunda bertanya-tanya, namun bagi Bunda yang menantikan kehamilan, tentunya ini adalah pertanda baik. Segeralah tes dengan alat tes kehamilan dan lihat hasilnya.
Bagi Bunda yang sudah menikah dan mengharapakan kehamilan, terlambatnya menstruasi merupakan tanda yang baik. Tetapi, saat melakukan tes kehamilan ternyata Bunda tidak hamil. Lalu mengapa menstruasi Bunda seringkali terlambat? Bahkan tanda-tandanya persis seperti wanita yang sedang hamil.
Sebagian besar perempuan pernah mengalami kondisi di mana menstruasi tidak teratur. Siklus tidak teratur ini bisa berarti memendek atau memanjang harinya.
"ibu bidan saya mau bertanya. apakah jika melakukan hubungan badan tapi memakai pakaian lengkap saya cari itu namanya pettung bisa hamil? tapi keesokan harinya menstruasi. apakah masih bisa terjadi kehamilan? apakah tetap bisa terjadi kehamilan saat selesai haid? soalnya menstruasi saya juga tidak lancar. 2 bulan sekali bahkan.
lalu apakah seminnggu sekali berciuman dapat menyebabkan dower pada bibir? jika iya bagaimana cara mengatasinya. terimakasih "
"Selamat sore bu..
Bu saya bulan maret 2015 menstruasi 2 kali bu tanggal 4 maret 2015 dan 31 maret 2015.
untuk bulan april sekarang saya masih belum menstruasi, saya tidak KB bu.
untuk bulan april saya belum menstruasi.
Saya mau tanya tanggal berapakah saya menstruasi berikutnya?
Apakah sudah telat menstruasi ya bu?
Mohon bantuannya bu..
terima kasih.."
"asslm bun..saya mau tanya apakah USG bisa menentukan usia kehamilan? mslhny sy br sj lepas kb tgl 27 nov 20113,bln des,jan masih flek sedikit2,sy kira menstruasi,tp tgl 26 jan dites dah +,jd sy bingung hitung usia khmlan,apa dari tgl lps KB,atau terahr ad flek?mksh jawabannya..
"
"Siang Bu Bidan...
Saya punya keluhan pusing dan mual saat menstruasi. Setiap datang menstruasi pasti saya merasakan pusing dan mual. Saya udah periksa ke Bidan dan hanya diberi obat pusing dan mual aja. Kira2 kenapa ya bisa seperti itu? Terima kasih..."
"hai mbak.. salam kenal. mau tanya nih katanya kalo masih menstruasi tidak boleh meminum obat folavit. terus setelah menstruasi kok masih keluar darahnya.. apa boleh minum obat folavit dan santa E?
Dan saat menstruasi apa boleh meminum obat santa E?"
"Siang dok, saya mau nanya dok,,amankah primolut N 5mg ketika lagi program hamil
saya sudah telat dok, tpi di tespek masih negatif
ke dokter kandungan di kasih obat primolut N 5mg dok,,tkutnya nanti saya proses hamil telat ini,,bahayakah minum peluntur haidh ketika sdh telat,,apakah saya mens alami saja kalau emang mau mens atau gmn dok,,saya sedang galau saat ini,,diminum atau tidak,,mohon infonya dok,,mkasih dok :)"
"Dear dokter,
Hpht saya 12 desember 2014 dan bulan januuari saya periksa melalui usg trans vaginal positif hamil 2 minggu. Dokter lalu meresepkan utrogestan 100mg dan lactafar. 2 hari kemudian saya mengeluarkan flek dan tidak lama berdarah seperti menstruasi. Keesokannya saya ke dokter dan dokter menatakan janinnya masih ada. Ia lalu meresepkan obat bledstop dan utrogestan 200 mg.
tapi sampai 3 hari saya masih mengeluarkan darah, apakah fungsi obat bledstop ya? Apakah mempengaruhi asi saya karena saya masih menyusui. Mohon bantuannya, terima kasih"