Perkiraan janin telah mencapai berat 1460 gr dan panjang 37,5 cm.
Minggu ke 30 adalah saat yang indah untuk merasakan setiap tendangan dari bayi mungil dalam kandungan. Mungkin Bunda akan merasa bagaikan penyelenggara pertandingan sepak bola. Usahakan untuk tetap memperhatikan intensitas tendangan bayi apakah ada pengurangan jumlah tendangan atau tidak.
Pada dasarnya gerakan si kecil yang berupa tendangan ini mulai bisa dirasakan pada trimester kedua, tapi tendangan ini semakin lama semakin int.... Selengkapnya
"Hi Dok. Saat ini saya sedang menyusui (asi-x), umur bayi 4 bulan kurang 1 minggu. Beberapa hari yang lalu saya mulai merasakan adanya benjolan di ujung payudara kanan. Benjolan yg sama juga ada di ujung payudara kiri, tetapi yang di sebelah kanan terasa lebih besar. apakah ini sesuatu yang umum atau kah berbahaya? apa yang harus saya lakukan agar benjolan mengecil? thanks dok."
"maaf dok, saya mau tanya..anak saya berusia 3 bulan, karena sejak lahir saya hanya bisa menyusui dengan 1 payudara akibatnya kini kepala sebelah kanan bayi saya rata, pitak belum ditumbuhi rambut padahal bagian yg lainnya sudah, lalu wajahnya menjadi tidak simetris, mata, telinga, dan pipi sebelah kiri tampak lebih kecil dari yang kanan..apa saya masih bisa memperbaikinya? apa wajahnya bisa kembali simetris? apa anak saya perlu diterapi? jika saya harus membawanya ke dokter, dokter dgn spesialisasi apa yg sesuai dengan masalah anak saya tsb? trima kasih sebelumnya (lia/bandung)"
"siang dok,
seminggu lagi saya akan melangsungkan pernikahan, namun tiba-tiba disekitar area puting payudara sebelah kanan saya timbul 1 bintik/ benjolan seperti jerawat dan memerah, saya mencoba memberi dengan salep hitam untuk bisul, bintik tersebut mengering dan kempes, namun tiba-tiba saat saya akan mengecek bintik jerawat terus, keluar cairan bening dari payudara saya kanan dan kiri, saat saya pijit karena penasaran saya coba untuk memencet secara perlahan untuk mengetahui cairan apa yang keluar dari payudara saya?
namun tak hanya cairan bening saja yang kluar namun cairan berwarna putih agak kekuningan kental dan lengket juga keluar, dan lama kelamaan cairan itu menjadi putih bening seperti ASI,
dan payudara saya agak nyeri tp saya tidak tahu nyerinya dibagian sebelah mana, dan satu lagi dok, sebelum saya melakukan operasi usus buntu masa menstruasi saya sangat normal tiap bulan.tapi setelah saya oprasi usus buntu siklus haid saya jd tidak normal dok, 3 bln sekali, 4 bln skli, 2 bln sekali. sampai saat ini. dan berat badan saya drastis naik dari berat 59kg, menjadi 76KG
yang mau saya tanyakan Apakah itu cairan asi? atau cairan apa?
karena sangat mustahil saya mengeluarkan asi, padahal saya baru akan menikah, dan belum pernah mengandung.
apakah cairan itu berbahaya?
dan apakah program saya untuk segera memiliki anak bisa setelah menikah?
apakah berpengaruh untuk kesehatan saya,
"
"saya keguguran 1 tahun lalu. dan 1 hari setelah keguguran saya tetap beraktifitas seperti biasa. pulang pergi keluar kota. saat ini saya merasa perut saya membesar, sering terasa nyeri... dan saat ini saya ingin hamil tetapi ad perasaan takut. dan pernah d usg hasilnya ada sedikit pembengkakan. bagaimana ya dok dengan rencana kehamilan saya. terimakasih
"
Seringkali kita mendengar adanya keluhan pada saat menyusui seperti halnya puting lecet sehingga bunda enggan untuk menyusui, produksi ASI berkurang dan berujung pada si kecil yang cenderung malas menyusu. Sebenarnya, hal tersebut dapat dicegah apabila si kecil berada pada posisi yang tepat.
Seiring bertambahnya usia kehamilan, banyak perubahan fisik yang ibu hamil hadapi. Bunda yang tengah hamil kerapkali mengalami pembengkakan pada kaki yang disebut dengan edema. Sekitar 75% ibu hamil mengalami keluhan ini pada trimester ketiga.
"Dok, saya mw bertanya...
Pasca melahirkan Payudara Kanan dan kiri saya mengeluarkan ASI..
tpi knpa yaa dok,, 2 bulan terakhir ini payudara saya sebelah kiri tidak pernah penuh asi dan kempes,, sedangkan yang kanan selalu penuh...
solusinya apa yaa dok agar yang kiri tetap bisa memproduksi asi banyak lgi... terima kasih"
"Assalammualaikum bu bidan, saya mau bertanya, saat ini anak saya usianya 6 bulan dan saat ini puting payudara saya sebelah kanan terkoyak (lecet) tetapi tidak mengeluarkan darah, sakit sekali saat saya menyusui, anak saya suka menggigit bu karena gigi bawahnya sudah mulai terlihat tumbuh, apa yang mesti saya lakukan ya bu, apa saya harus pakai silikon penyambung untuk menyusui, apakah ada obat untuk menyembuhkan lecet / luka pada payudara saya? mohon jawabannya bu. terima kasih."
"bu bidan saya mau tanya. saya lagi hamil 37w. dua hari yg lalu kenapa payudara saya sebelah kanan tumbuh benjolan kecil tapi tidak sakit apakah itu bahaya atau tidak? mohon jawabannya ya bu"
"selamat malam dokter, sore tadi saya ke dokter memeriksa bawah mata saya karna bawah mata sebelah kanan saya mengalami pembengkakan, kemudian saya diberi obat Nonflamin 50mg
apakah aman dok untuk dikonsumsi ibu hamil muda?
tolong dibantu ya dok jawabannya
thanks Dokter:)"
"malam bu, saya mau tanya saya telah mengalami keguguran usia 3 bulan ..lah setelah paska keguguran itu payudara saya membengkak apa bkalan itu mengeluarkan ASI nantinya?
terima kash sblom nya"
"dok, saya sedang menyusui, anak saya usia 4m 3w. akhir2 ini PD sebelah kanan sering sakit, seperti di tusuk2 jarum. kadang2 suka menjalar dari puting sampai ke bawah ketiak. saya sudah kompres pake air hangat, juga sudah di pompa sampai kosong. tp masih sakit. putingnya juga keras, kira2 kenapayah...?
sy pernah berobat ke dokter umum, kemudian di kasih obat., bronex, opistan sama obat radang.,ketika sy minum, sakitnya mmg hilang. tp apakah obat ini aman buat ibu menyusui?
trimakasih."