Informasi : penyebab bayi usia 4 bulan minum berkurang


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : ASI Berkurang
Oleh :


"Siang Dok, saya mau tanya, sejak bayi saya kasih MPASI, ASI saya jadi berkurang. biasanya dipompa dapat 3 botol sehari tp skrg 1 botol aja susah dok, padahal saya sudah bnyk makan nasi, sayur dan buah tapi tetap jg kurang. mohon info dan saran nya dok. Apa karena bayi saya sudah makan jd ASI saya berkurang? atau karena saya bekerja ASI saya berkurang? saya bekerja di perusahaan swasta sebagai admin. Terima Kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bintik-Bintik Merah pada Muka Bayi
Oleh :


"Salam doc, Bayi saya usia 2,5bln mukanya bintik2 merah dan kasar doc.di daerah pipi dahi dan dekat mulut Kadang hilang kadang timbul,dan bertekstur kasar. Apakah penyebab dr bintik tsb ya doc? Apa tidak cocok dengan cream nya atau gmn ya? ASI saya sdh tdk keluar,saat ini anak sy minum sufor s26 gold. Mohon bantuannya doc.terimakasih.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Anak tidak mau makan dan minum susu
Oleh :


"dokter, anak saya usia 10bln tp sudah 2 bln ini tidak mau makan dan minum susu juga berkurang.sampai badannya sekarang menjadi kurus.tpi anak saya aktif banget dokter.gmn ya dokter?tolong beri solusinya..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Anak Sering Buang Air Kecil
Oleh :


"Dok, putri saya umur 22 bulan, bb 10 kg, sering sekali buang air kecil ( pipis ). Dalam sehari bisa mencapai 20 kali pipis ( belum termasuk tidur siang dan malam, krn dipakaikan pampers, jd tdk bisa di hitung ). Pertambahan berat badan semasa bayi masih bagus hingga usia 6 bulan. setelah itu bb susah naik..malahan belakangan ini bb menurun. Padahal susu 3x150 ml sehari dan makan bubur 3x juga dan buh 1 x..akan tetapi sering sekali batuk pilek. kira2 apa penyebab bbnya menurun dan apa penyebab sering pipis? apakah merupakan gejala suatu penyakit? Terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Berbahayakah 'Tanda Lahir' pada Bayi?

Bunda pernah melihat tanda atau bercak merah pada kulit bayi yang lebih dikenal dengan tanda lahir? Apakah benar itu hanya tanda lahir atau kelainan?

Tanda merah itu sebenarnya adalah hemangioma atau tumor pembuluh darah. Hemangioma ini dapat muncul di setiap tempat pada permukaan tubuh seperti kepala, leher, muka, kaki atau dada setelah lahir atau beberapa minggu setelah kelahiran.

Cairan Ketuban Sedikit pada Kehamilan

Selama masa kehamilan, Bunda harus senantiasa menjaga kondisi kesehatan Bunda dan janin yang Bunda kandung. Hal ini untuk menghindari kelainan atau komplikasi yang dapat mempengaruhi kehamilan Bunda. Salah satu yang juga harus Bunda perhatikan adalah jumlah cairan ketuban.

Kemungkinan Hamil Saat Menyusui

Setelah beberapa bulan menyusui Bunda masih belum juga menstruasi? Bunda mungkin seringkali cemas dan bertanya-tanya, “Apakah saya hamil lagi?”



Tanya bidan
Subject : Minyak kelapa memperlancar kelahiran
Oleh :


"Pada Usia kehamilan brp minggu bayi sudah mulai berkurang gerakannya?karena usia kandungan saya 33 minggu bayi masih aktif bgt bergerak, saya khawatir ukuran bayi saya kurang. Dan apakah minum minyak yg terbuat dari kelapa asli dpt memperlancar proses melahirkan?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pendarahan di usia kehamilan 36 week
Oleh :


"Dok kemaren saya mengalami pendarahan yg lumayan banyak dan saya langsung dibawa kerumah sakit tetapi sampai rumah sakit darahnya berhenti, dan saya di suruh istirahat total ini apa ya penyebab dari pendarahan terasebut apa mempengruhi bayi saya?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : BAB Hijau bayi 5 bulan Susu Fromula
Oleh :


"dok mau tanya.bayi umur 5 bulan bb -+ 7,5 kg .minum susu formula,kenapa sudah semingguan ini bab nya ijo pekat seperti lumpur.(bukan seperti ,mekonium).trimakasiih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Minum Obat Plasminex saat menyusui
Oleh :


"Dear Ibu Rachel.SFarm, Saat ini saya memiliki bayi usia 1 bulan 3 minggu 28 hari. Saya operasi Caesar, dan masa nifas sudah lewat, menurut dokter saya mens, tgl 18 mei saya berhubungan, 2 hari kemudian keluar darah kembali, saat skg darahnya masih suka keluar, dokter menyarankan untik minum plasminex 3 x sehari selama 3 hari, apakah aman bu..mengingat saya menghindari antibiotik kepada bayi saya. Mohon infonya bu. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : sariawan
Oleh :


"mau tanya dok ....kandistatin amankah buat bayi usia 3 bulan ? thanks "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : biang keringat pada bayi
Oleh :


"Bayi saya usia 4 bulan dok, disekitar lipatan" kaki tangan, paha, dan dada'y ada biang keringat, ada teman menyarankan jgn d beri bedak tp balur sj dg minyak keletik, tp di bbrp tabloid yg sy bca, jstru biang keringat tdk boleh d beri minyak krn lembab, bagaimana seharusnya dok? Dan apakah boleh dok bayi 4bln di berikan bedak salisil atau caladine cair? Trims dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : nafas pada bayi
Oleh :


"Dok saya mau tanya bayi saya usia 4 bulan, nafasnya kadang suka terdengar bunyi spt ngik, atau menggerok gt.. Memang tdk setiap saat sih dok, sy sdh coba tanya bidan, pnjelasan'y tdk apa" katanya hny efek perubahan cuaca, n dikarnakan flu nya yg blm keluar, tp sya khawatir, tolong infonya ya dok sekiranya tindakan apa yg harus saya lakukan.. Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : pengaruh mengkomsumsi obat sakit kepala
Oleh :


"selama kehamilan sll minum obat sakit kepala dan skr usia kehamilan sy sudah 33 minggu apa ada pengaruh negatif buat bayi sy , terus terang sy sangat khawatir dengan bayi sy"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Bayi
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Bayi Anda :

  Informasi Terkait Makanan Bayi