Informasi : penyebab pusar keluar atau masuk pada ibu hamil 8 bulan


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

minggu ke-34 kehamilan
Perkiraan janin telah mencapai berat 2250 gr dan panjang 42,5 cm.

Bunda akan mengalami lagi kesulitan tidur di trimester ketiga, adalah bunda merasakan seperti membawa ember di perut bunda dan setiap bunda merubah posisi tidur, cairan dalam ember tersebut seperti bergerak-gerak. Selain perasaan ketidaknyamanan tersebut, bunda juga akan mengalami rasa semakin sering berkemih. Posisi tidur yang mungkin lebih nyaman yaitu tidur miring ke arah kiri dan menyelipkan bantal atau guling diatara kaki bunda. Apabil....
Selengkapnya

Tanya dokter
Subject : Sperma yg masuk ke dalam vagina keluar kembali.
Oleh :


"hai.. Dok.. aku mau tanya.. kenapa ya.. setiap aku melakukan hub pasutri.. dgn suami ku.. sperma yg masuk ke dalam vagina aku.. selalu keluar terus..?! apa benar.. keluarnya sperma yg masuk dlm vagina.. memungkinkan..susah untuk mendapatkan momongan.. ?!"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : kenapa tidak ada penipisan dinding rahim saat pembuakaan dan tak ada kontraksi mules??
Oleh :


"saya sedang hamil anak ke 2, umur kehamilan saya masuk 8 bulan dan perkiraan lahiran akhir bulan ini. kebetulan kehamilan kedua ini berbarengan dengan adik saya yang kini udah melahirkan pada awal juni lalu.melihat riwayat proses kelahiran adik saya yang juga sama melahirkan anak yang kedua saya jadi sedikit was-was karena ade saya ini mengalami proses persalinan yang cukup menegangkan dan penuh kendala. adik saya melahirkan pada umur kandungan 43 minggu dan tidak mengalami mules dan pembukaanya pun tak ada sehingga dokter yang menanganinya memberikan induksi/perangsang sebagai tindakan awal, tindakan ini diberikan karena dilihat dari hasil USG tali pusar/tali ari-ari penghubung ibu dan anak terlihat bolong-bolong dan hampir putus menurut dokter. Yang ingin saya tanyakan kenapa masalah persalinan ade saya bisa seperti ini apakah pengaruh dari makanan atau kurang olahraga atau stress atau apa?? padahal pada kelahiran anak pertama tak ada masalah baik pada kehamilan dan persalinannya? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Selama hamil sering masuk angin
Oleh :


"Selamat sore dok..., saya mau tanya bagaimana cara menghilangkan masuk angin pada kehamilan 8 bulan dan bagaimana cara mencegahnya. Sebab masuk angin ini terjadi hampir setiap hari, apabila dua hari sehat maka 4/5 hari tuh sakit lagi karena masuk angin dan selama ini saya menyembuhkannya dengan cara dikerok badan istri saya, apakah boleh dikerok ini..terimakasih atas jawabannya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pusar terasa sakit saat kencing
Oleh :


"Dok knapa ya pusar saya trasa sakit sperti tertarik saat kencing,sangat sakit dok.dan kalau membungkuk tidak sakit.siapa tau ada cara untuk menghilangkan rasa sakit itu dok.trima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Menghindari Infeksi Tali Pusar

Sebagian Bunda khususnya yang baru saja melahirkan anak pertama biasanya akan mengalami kekuatiran berlebihan saat merawat tali pusar bayi. Keluhan yang muncul karena Bunda takut tali pusar terinfeksi. Tidak heran mengingat bentuk tali pusar yang terkesan tidak kuat dan mudah putus.

Merawat Tali Pusat Bayi

Memiliki momongan adalah impian setiap manusia, terutama Bunda. Tetapi setelah melahirkan, kebanyakan Bunda kuatir untuk menggendong bayi baru, apalagi saat memandikannya. Biasanya hal ini disebabkan tali pusat bayi yang masih basah sehingga terkesan rapuh dan mudah putus. Padahal tali pusat tidak memiliki syaraf sehingga tidak akan menimbulkan sakit pada bayi. Hanya saja Bunda harus merawatnya dengan benar.

Berbahayakah Ambeien Saat Hamil?

Beberapa Bunda penderita ambeien seringkali merasa khawatir saat hamil, terlebih lagi saat usia kehamilan telah memasuki bulan ketujuh. Bahkan sejumlah pertanyaan seputar penyakit ini sering muncul di beberapa milis ibu hamil, seperti; Apakah ambeien berbahaya untuk janin? Atau dapatkah seseorang dengan keluhan ambeien melakukan persalinan secara normal? Dr. Andon Hestiantoro, SpOG (K) dari Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo menegaskan kalau Bunda tidak perlu merasa cemas, karena pada dasarnya ambeien tidak berbahaya bagi janin.



Tanya bidan
Subject : Janin Terlilit Tali Pusar
Oleh :


"Assalamualaikum ibu.,., skrg sya hamil sdah 8 bulan, waktu d USG kata dokternya "ada tali pusar 3 yang melilit ". yang saya tanyakan. apakah tali pusar itu bisa lepas dengan sendrinya d saat saya mw melahirkan bu.,.,mohon bantuannya. Terima kasih.,., Wassalamualaikum."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : perut keras dibagian bawah pusar
Oleh :


"bu bidan, setelah menikah banyak sekali perubahan yang terjadi pada diri saya. akhir - akhir ini saya sering merasakan yang nama na mual, pusing, bau mulut, perut seperti kembung dan penuh, dan perut keras dibagian bawah pusar. untuk sekedar info HPTP saya kemarin tanggal 30 januari. tp 2 hari flek dan 3 hari na keluar darah tp tidak seperti biasanya. yang ingin saya tanyakan kira - kira saya kenapa yaw? atau apakah saya hamil? terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : puser bodong stlh melahirkan
Oleh :


"Dok, knp ya stlh melahirkan sesar pusar saya jadi bodong? bagian perut sekitar pusar juga jadi hitam... sayaa melahirkan sudah hampir 3 bulan yg lalu, apa pusar dan perut saya bisa kembali normal spti sblm hamil? kira2 brp lama waktu utk kembali normal? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Miom
Oleh :


"pada desember 2014 saya mengalami di kuret karena mengalami keguguran pada usia kehamilan 8 minggu , dan pada saat di USG dokter mengatakan bahwa saya menderita miom , pada bulan januari dan februari lalu haid saya normal saya mengalami haid selam 7 hari , tapi di bulan maret ini saya haid sudah 3minggu lebih , yang ingin saya tanyakan apa penyebab haid saya yang sudah 3 minggu dan belum selesai juga sampai sekarang ? saya jg mengalami kenaikan pada berat badan apakah normal ? apakah ada pengaruhnya dengan mengkonsumsi folavit dan susu untuk persiapan kehamilan ?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : tolong beritahu resepnya ya..
Oleh :


"hallo dok,,saya sedang hamil masuk 6 bulan.. saya punya keluhan (maaf) anus,,sebelunya saya belum pernah ngalami benjolan dianus tapi masuk usia kehamilan 5 bulan tiba2 ada muncul benjolan dianus,,benjolannya tidak sakit atu gatal.. jadi apakah ada saleb ato obat sejeninya untuk menghilangkannya..??? terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : nafas pada bayi
Oleh :


"Dok saya mau tanya bayi saya usia 4 bulan, nafasnya kadang suka terdengar bunyi spt ngik, atau menggerok gt.. Memang tdk setiap saat sih dok, sy sdh coba tanya bidan, pnjelasan'y tdk apa" katanya hny efek perubahan cuaca, n dikarnakan flu nya yg blm keluar, tp sya khawatir, tolong infonya ya dok sekiranya tindakan apa yg harus saya lakukan.. Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Amankah obat Enzyplex untuk Ibu Hamil?
Oleh :


"Sore Dok, Saya sedang hamil 6 bulan, bulan lalu saya sempat masuk rs karena diare lalu saya diberikan Enzyplex yg diminum 1x 1hari. Saya sudah rutin minum hampir 1 bulan. Hari ini saya dikasih info oleh teman bahwa obat enzyplex ditarik dari peredaran. Mohon advise-nya dok, apakah benar? dan apakah ibu hamil tidak boleh konsumsi enzyplex? Mohon advisenya. Terima Kasih Valeska"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : efek salep kloderma terhadap ibu hamil
Oleh :


"selamat pagi dok..istri saya punya alergi gatal2 dan sembuhnya pake salep kloderma..istri saya menggunakannya sudah lama sebelum hamil sampai sekarang..setelah tahu kalo kloderma tidak untuk ibu hamil, istri saya langsung berhenti menggunakannya..apa efek dari salep kloderma jika digunakan pada ibu hamil? apakah janin yg dikandung istri saya baik2 saja, mengingat istri sudah menggunakannya sejak awal hamil hingga mau masuk bulan ke-3? sekedar info komposisi dr kloderma yaitu clobetasol propionate 0.05% mohon penjelasannya dok.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :

  Informasi Terkait Tentang Kelahiran
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kelahiran Anda :