Perkiraan janin telah mencapai berat 4 gr dan panjang 4 cm.
Kehamilan di minggu ke 9, 10, 11 pada dasarnya hanya berbeda sedikit dengan masa kehamilan sebelumnya, hanya saja pada masa-masa kehamilan di 3 minggu ini bunda merasakan gejala-gejala seperti yang terjadi di 3 bulan sebelumnya lumayan berkurang.
Minggu ke 9 kehamilan bunda masih tetap harus melakukan beberapa tes kesehatan dan test darah tapi penekanan tes di minggu ke 9 lebih ke kondisi kesehatan ibu untuk mendukung kehamilan. .... Selengkapnya
""Siang Dokter
Usia kehamilan saya saat ini 36 minggu.
yang mau saya tanyakan "kenapa kedua tangan saya setiap pagi teras sakit/kaku untuk di gerakan?
Bahaya tidak untuk si janin?
terima kasih...."
"sore dok, saya seorang ibu yang baru saja melahirkan pada tgl 19 sepetmber kemaren, saya bingung dok dan harus bagaimana, anak saya lahir tanpa 3 jari yaitu telunjuk, jari tengah dan jari manis. yang saya ingin tanyakan masih bisa kah anak saya tumbuh ke 3 jarinya ? dan dengan cara operasi atau dengan cara apa..? apabila di operasi apakah jari-jari anak saya masih bisa tumbuh sesuai dengan perkembangan usianya? lalu saya harus berhubungan dengan dokter apa untuk pengobatan anak saya? mohon info dan bantuannya bu dokter. Terimakasih"
"salam kenal dokter :)
dok, saya mau tanya mengenai kehamilan. saat ini kandungan saya masuk ke 22 minggu. yang ingin saya tanyakan adalah knp saat kandungan saya masih berusia 8 minggu kaki saya sudah bengkak ? apakah pengaruh apabil pekerjaan saya harus byk berdiri dan jalan ? dan pada saat skrg ini saya sering mengalami kesemutan di jari tangan khususnya jari tangan kanan, apakah penyebabnya ?
dan saya ingin bertanya mengenai ASI, bisakah asi kita produksi lebih byk sblm melahirkan ? bagaimana caranya ?
terima kasih atas perhatiannya :)"
"Dokter usia kandungan saya 19 minggu, saya punya keluhan baru" ini jari tangan saya sering bengkak, sendi dan tulang saya sering ngilu dan kaku bila digerakkan. Kenapa ya dok?"
Memperingati Hari Kusta Internasional yakni tanggal 27 Januari, kali ini Infobunda akan membahas tentang penyakit kusta. Bunda pasti pernah mendengar tentang penyakit kusta, bukan? Tetapi mungkin Bunda belum tahu gejala penyakit kusta dan bagaimana upaya pencegahannya? Berikut pembahasannya.
Sebagaimana sidik jari, menurut Dr. William Sears, alergi tehadap makanan termasuk unik dan dapat dikenali. Tanda yang sangat jelas terjadi di tiga tempat, yaitu saluran pernapasan, kulit, dan usus. Untuk lengkapnya, inilah yang bisa Anda lihat bila alergi menimpa anak Anda:
"Dok, saya diberi obat Flucoral 150mg oleh dokter kulit untuk jamur kuku pada 3 jari tangan saya. Baru saya minum 1 kapsul kemarin malam, siang ini tiba2 vagina saya jd gatal dan basah. Padahal sebelumnya tidak ada keluhan apa2 pada vagina saya, keputihan hanya sesekali terjadi pada periode2 mens dan tidak parah (tidak gatal). Kenapa ya dok, apa ada hubungannya dengan obat Flucoral?"
"Assalamualaikum...
Bu, saat ini saya sedang hamil 11 minggu, sejak 2 minggu yang lalu muncul bintik-bintik merah seperti alergi tapi hanya di bagian tangan dan kaki, kadang terasa gatal dan rasa gatal itu muncul tiba-tiba tidak karena makanan ato cuaca tertentu, kadang tidak terasa gatal sama sekali, tapi bintik merah tetap ada meskipun tidak terasa gatal. kata orang tua ini bawaan hamil, apa benar begitu bu? kira-kira penyebabnya apa ya? terimakasih..."
"Siang Dok, saya dikuret tgl 01 Nov. Sampai saat ini saya masih mengalami pendarahan. Lalu tadi pagi saya mengeluarkan gumpalan darah yg sebesar genggaman tangan. Wajar atau tidak dok? Terima kasih Dok"
"Gimana yah caranya mengatasi batuk yang berlebih. Saat ini saya lagi hamil 5bulan saya sedang batuk yang sangat menyiksa sampai perut saya sakit saat batuk. Saya takut kenapa kenapa sama kandungan saya.. Mohon di jawab yah dok makasih"
"Assalamualaikum, selamat pagi, saya mau konsultasi.saya menderita kecetit otot sudah sekitar 2 tahun, lantaran hamil & menyusul saya jadi takut untuk minumobat-obatan. Banyak orang bilang kalau Salâh satu obat mujarabnya adalah voltaren, namun karena sekarang sedang menyusui jadi saya tidak mengonsumsi voltaren itu. Sepertinya semakin lama sakit ini semakin sangat terasa sakit, apakah saya boleh minum voltaren saat menyusul ini? Apakah saya harus berhenti menyusui sementara selama mengonsumsi voltaren? Terimaasih
Mohon jawabannha"
"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"