Informasi : sebaiknya ibu hamil minum cdr pada waktu pagi atau malam hari


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : periksa dokter kandungan
Oleh :


"Selamat malam dok. Saya baru saja melakukan testpack dan hasilnya positif. (FYI: ini hari ke-25 dari hari pertama haid terakhir, siklus mens saya 28 hari, artinya saya belum telat mens) Yang ingin saya tanyakan, pada usia kandungan berapa week sebaiknya saya melakukan pemeriksaan pertama ke dokter kandungan. Apakah sebaiknya secepat mungkin atau menunggu berapa week? Terima kasi. Salam :)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Folavit
Oleh :


"Dok saya mau tanyas.. saya kalo minum folavit dosis 400 tidak begitu mual tapi kalo yang dosis 1.000 mualnya terasa sekali,saya sedang hamil 9 minggu apa boleh saya mengkonsumsi folavit dosis 400saja.. lalu sebaiknya folavit diminum saat siang hari atau malam hari dok.. terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Keluhan anak di malam hari
Oleh :


"Siang Dok...anak saya usia 3th makan nya sangat susah mau nya hanya minum susu dan snack pada usia 2,5th dia suka rewel pada malam hari kaos baju nya di angkat sambil usap-usap perut kadang suka bilang agak pusing kalau di siang hari tidurnya nyenyak tidak ada masalah hanya pada malam hari saja dia rewel kira-kira anak saya terkena penyakit apa ?mohon penjelasannya ...terima kasih..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Gatal perut pada saat hamil
Oleh :


"Selamat siang dok, saya any mau tanya , bagaimana cara mengatasi gatal pada perut di saat hamil, kadang malam hari itu lebih terasa? adakah pengaruhnya pada saat kita menggaruknya kepada janin,ada yg bilang jika kita sering menggaruknya akan terjadi guratan pada kulit perut kita ataukah itu adalah hal yang wajar dialami oleh ibu hamil. jadi bagaimana sebaiknya mengatasi hal tersebut? trimakasih banyak dok."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Obat yang Aman untuk Ibu Hamil

Saat hamil Bunda pasti menjadi lebih hati-hati, terutama dalam meminum obat. Karena tidak semua obat-obatan aman untuk ibu hamil. Tapi bagaimana kalau Bunda sakit dan harus minum obat? Berikut tentang obat-obatan yang perlu Bunda perhatikan saat hamil: 

Bahan Makanan Pereda Keluhan Saat Hamil

Saat sedang mengandung, seorang wanita kerap mengeluh karena mengalami beberapa gangguan kesehatan, seperti misalnya rasa mual yang sering muncul di pagi hari, diare, atau bahkan kesulitan buang air besar. Seringkali selera makan turut serta menyurut seiring dengan munculnya keluhan-keluhan tersebut. Ada pula ibu hamil yang merasa kehilangan selera makannya, padahal...asupan nutrisi selama hamil sangat menentukan kesehatan ibu dan janin, lho.

 Manfaat Puasa Menurut Versi Si Kecil

Tak terasa sudah dua pekan kita berpuasa. Apakah si kecil mulai bertanya mengapa Bunda dan Ayah berpuasa? Sebagai orangtua tentu Bunda harus dapat menjelaskan secara tepat pertanyaannya karena jawaban Bunda ini dapat menjadi pegangan untuknya kelak. Jangan menghindari pertanyaannya atau malah menjawab dengan hal-hal yang membuatnya bingung.



Tanya bidan
Subject : Seputar Pil KB Andalan
Oleh :


"Selamat malam bu bidna, saya mau tanya, rencana istri saya mau menunda kehamilanya dengan menggunakan pil KB Andalan, tapi setelah saya baca di beberapa artikel bahwa meminumnya pada saat hari pertama haid, tapi masalahnya sampai sekarang atau bulan ini istri saya belum haid, yang saya tanyakan kalau misalnya KB andalan diminum tidak pada waktu haid pertama atau pada waktu haid itu bagaimana ??? apakah efektifkah dan apa ada resiko yg berbahaya atau bagaimana..mohon penjelasanya bu bidan Terimakasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : bayi 5 bulan sering tidur malam
Oleh :


"selamat siang buk,, anak saya baru berusia 5 bulan,,, tapi waktu tidurny di malam hari hanya beberapa jam saja,,, dan sering terjaga ditengah malam,,, lalu tidak tidur sampai pagi hari,,, itu penyebabny apa ya ??? lalu bagaimana dgn kondisi kesehatan dia.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Minum Es setelah keguguran
Oleh :


"selmaat malam bu bidan.. salam kenal dari saya. bu, empat hari yang lalu saya keguguran saat usia kehamilan 8minggu 3hari, tapi saya tidak tahu apakah rahim saya sudah bersih atau masih belum. sebaiknya saya usg berapa hari setelah keguguran? katanya juga setelah keguguran tidak boleh minum es bu? saya sempat berhenti pendarahan karena minum es, apakah berbahaya bagi saya? dan bagaimana cara menjaga agar tidak infeksi? terimakasih bu bidan.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Apa itu Hipersensitif Cerna pada Bayi??
Oleh :


"Selamat Pagi Ibu Bidan, Saya punya beberapa pertanyaan tentang tentang kesehatan Bayi, 1. Sekarang ini saya mempunyai bayi yg baru berumur 3 minggu, dan setiap mulai malam hari sampai pagi, bayi saya sering bolak-balik kemungkinan di sebabkan karena perut si bayi agak kembung atau masuk angin atau kelihatan seperti orang ngeden, hal seperti ini di lakukan kurang lebih sampai 3 kali dalam rentan waktu satu malam ( mulai dari jam 11 - pagi ) dengan intensitas waktunya cukup lama untuk si bayi kembali tertidur. Serta saat waktu si bayi minum keliahatan sangat bersemangat dan tergesa-gesa. Pertanyaan saya, apakah ini yang di maksud dengan hipersinsitif cerna?? 2. Dalam umur yang 3 minggu ini bayi saya sudah bisa tidur miring, dan setiap kali si bayi ngeden maka posisi tidur si bayi seperti huruf S, kepala menghadap ke atas dan pantat agak nungging dalam keadaan posisi tidur miring. Apakah ini juga bisa di sebut dengan Hipersensitif Cerna?? 3. Adakah hal yang bisa di lakukan untuk menghilangkan kembung pada bayi?? 4. Apakah Hipersensitif cerna itu akan mempengaruhi sifat, kelakuan dan perkembangan otak si bayi di saat akan datang atau saat dy dewasa??? 5. Apakah jika benar bayi saya kena hipersinsitif cerna apakah ada cara untuk menanggulanginya, dan berbahayakan hipersensitif cerna itu. 6. dan Adakah ciri-ciri kusus pada penyakit Hipersensitif Cerna itu sendiri. Saya harap Ibu Bidan bisa berbagi sedikit informasi tentang Hipersensitif dan cara penanggulangannya, serta bisa menjawab pertanyaan saya di atas. Terima Kasih, "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : Obat clovertil dan Mesterolone.
Oleh :


"Selamat siang Ibu rachel ... Terimakasih sebelumnya ... Kegunaan obat clovertil dan mesterolone itu untuk apa ya bu? sekilas saya baca di internet berfungsi untuk menginduksi sel telur ya bu? obat tersebut saya minum pada hari haid yang kedua ...sampai 5 hari berikutnya ... pada hari ke enam saya merasa perut kiri bawah sedikit nyeri ... rasanya hilang kemudian muncul lagi .. berbahaya g obat itu bu untuk program hamil saya? untuk mesterolone itu bu fungsinya untuk apa ya bagi suami? apakah dapat menyembuhkan suami yang oligospermia? terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : penggunaan obat fladystin
Oleh :


"Siang Dok, saya mengalami keputihan dan diberikan obat Fladystin utk 6 hari berturut' akan tetapi pada hari ke 3 saya mengalami haid, apakah obat tsb bisa digunakan atau tidak ? saat ini saya hentikan penggunaannya. terima kasih untuk penjelasannya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Morning sickness
Oleh :


"Diskusi ini datang pertanyaan Bunda : Herti Marlina "Siang Bunda...,saya lagi hamil 3 bulan ( 12 minggu ) tp masih selalu morning sickness sampai usia berapa y habis mual-mual nya..?dan kalau malam susah tidur pada hal dari pagi sampai sore saya ngantor,kadang saya minta obat tidur dari Bidan apa bole y bunda? soalnya sudah berapa kali saya minum obat tidur dari bidan.Mohon jawabannya y Bunda..""
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : paracetamol
Oleh :


"permisi, saya mau tanya, klo saya lg hamil 33 minggu , tiap hari ada minum paracetamol ada bahaya ngga? saya sudah minum penambah darah tp kepala saya masi pusing terus sepanjang hari ?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :

  Makanan Kehamilan