Informasi : takaran asi perah menurut usia


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Berapa takaran kebutuhan ASI untuk bayi usia 2 bln?
Oleh :


"slmt siang dokter tanti, dok saya ibu dr putri berusia 2bln, saya mberikan asi exclusive.sekarang saya sudah mulai bekerja kembali dan saya tetap memberikan asi exclusive u anak saya,saya bingung memberikan takaran asi untuk anak saya, berapa cc kah kbutuhan asi untuk bayi saya dalam 1x minum..?saat ini bb nya 4,4kg.berat lahir 2,7kg.apakah normal dok, mengingat ada teman saya blg bayi 2bln seharusnya sudah mencapai bobot 5kg.mohon informasinya dokter.terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : hasil perah asi menurun, anak gak begitu suka sufor
Oleh :


"Selamat sore dr. Tanti, saya seorang wanita karir dengan jam kerja 8 jam. saat ini saya memiliki anak usia 4 bulan 20 hari dengan bb 6kg panjang 64cm dan lingkar kepala 41 cm. asi saya cenderung tidak begitu kental dan mungkin menyebabkian anak saya tidak gemuk. beberapa hari ini hasil perah asi saya menurun drastis yang awalnya sehari bisa menghasilkan 300-400 ml skrg paling banyak hanya 120ml. karena stok asi saya yang kurang akhirnya saya memberika anak saya sufor, karena tidak mungkin saya membiarkan anak saya kelaparan. pertama saya coba memberikan sgm ananda 0-6bulan. 2-3 kali anak saya mau meminumnya, namun setelah itu dia benar-benar tidak mau. kemudian saya coba ganti dengan frisian flag 0-6bulan, dia mau tapi sedikit. adakah saran yang perlu saya lakukan Dok, supaya hasil asi perah saya kembali lg normal dan anak saya bisa gemuk terima kasih :) "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Ukuran Berat Janin Normal
Oleh :


"yth. dr. tanti usia kehamilan saya saat ini adalah 13 minggu, hasil check-up kandungan saya seminggu yang lalu alhamdulillah menunjukkan keadaan janin yang sehat dan semuanya normal. menurut hasil usg berat janin saya 57 gram, dan dari ukuran kepala, perut, paha-kaki, semua menunjukkan ukuran normal untuk usia kehamilan 13 minggu. yang membuat saya bingung, setelah saya check-up kenapa berat janin menurut infobunda dan seaching info lainnya, berat janin untuk usia kehamilan 13 minggu adalah 23-24 gram. sedangkan menurut pemeriksaan dokter kandungan saya untuk ukuran 13 minggu berat janin 57 gram adalah normal. yang ingin saya tanyakan adalah : (1) apakah ada perbedaan cara perhitungan antara infobunda dengan dokter kandungan saya ? (2) menurut dokter apakah ukuran janin 57 gram itu terlalu besar untuk usia kehamilan 13 minggu ? (3) apa yang harus saya lakukan jika ternyata menurut dr. tanti ukuran janin saya terlalu besar ? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Asma dan proses persalinan
Oleh :


"Dok, saya mau tanya dari saya umur 15 tahun saya sering sekali sesak nafas sampe pingsan. Saya chek Up ke dokter menurut dokter itu hanya karena kecapean dan asam lambung naik sehubungan saya juga punya magh. Saat ini saya sedang hamil 7bln,waktu kehamilan 6bln saya sesak nafas dan menurut dokter saya asma. yang mau saya tanyakan apa saya bisa melahirkan normal??selama ini saya periksa di bidan dan menurut bidan lebih baik saya ke RS untuk proses persalinan?? bagaimana menurut dokter? Thx"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Menyimpan dan Menyajikan ASI Perah

Dengan kesibukan Bunda yang padat, bukan berarti Bunda tidak bisa memberikan ASI untuk si kecil. Masih ada cara lain kok Bun, yaitu dengan memberikan ASI perah. ASI perah adalah ASI yang diperas dari payudara, disimpan dan diberikan pada bayi saat Bunda di kantor. Jangan khawatir soal kualitas, dr. Martina Claudia, SpOG dari Siloam Hospital menjelaskan ASI yang diberikan dari payudara atau pun tidak tetap memiliki kualitas yang sama. �Yang terpenting Bunda harus tahu bagaimana cara menyimpan dan penyajiannya.� tambahnya.

Berbagai Pertanyaan Seputar ASI (Part II)

Minggu lalu situs kesayangan Bunda ini sudah membahas tentang pertanyaan seputar Air Susu Ibu (ASI). Karena begitu banyak pertanyaan yang dilontarkan para Bunda mengenai ASI, Kami mengulasnya kembali minggu ini. Berikut adalah beberapa pertanyaan lainnya yang kerap kali meresahkan para Bunda :

Bolehkah Memberikan Teh dan Kopi untuk Anak?

Memberi makanan dan minuman tertentu pada balita dianggap dapat menunjang  kesehatan anak. Seperti kopi dan teh misalnya. Beberapa orangtua percaya memberikan air kopi dapat mencegah kejang-kejang pada balita. Sedangkan teh dipercaya dapat menghentikan diare pada balita. Benarkah demikian? Berikut ulasannya:



Tanya bidan
Subject : Anak Menangis saat menyusui
Oleh :


"Mlm bu bidan, saya punya bayi umur 2 bln, dr bru lahir dia sdah konsumsi susu formula karena asi saya blm keluar ,setelah asi saya keluar saya menyusui tp bayi saya selalu menangis apa karna kurang atau proses keluarny lamban saya kurang paham, karena kasihan menangis terus saat menyusui jadi asi saya perah, hasil perah pun lumayan banyak, smpe dia umur 1 bln 3 minggu saya kembali coba menyusui tp tetap saja menangis , pertanyaan saya faktor ap yg menyebabkan dia menangis saat menyusui...?? Apakah bener klo asi diperah hanya akan bertahan 6 bln setelah itu kering, atau adakah solusi mengatasi tangisannya saat menyusui? Mohon bantuannya terims bu bidan."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Puncak Kepala Bayi Terasa Panas
Oleh :


"Dokter, bayi saya memasuki usia 4 bulan. Menurut mama saya puncak kepala terasa panas, kalau menurut saya sih hangat normal. Suhu badan 36,2 derajat. Sebenarnya bagaimana kondisi normal bayi usia 0-6 bulan yang normal pada bagian kepala. Mohon penjelasannya. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Berat badan janin 28w
Oleh :


"bu bidan saya mau tanya usia janin saya sekarang 28w berat jani 1155gram panjang 24cm apakah itu normal?? prediksi kelahiran antara bidan saya dan dokter saya pun berbeda sangat jauh menurut dokter sya lahir tgl 24 november sedangkan menurut bidan tagl 6 november..mohon jawabanya terimaksih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Usia Kandungan
Oleh :


"Sore ibu bidan sya mau tanya nich usia kandungan sya yang sebenarnya brp minggu sich kalau menurut mens terakhir saya (19-09-2013) usianya saat ini sekitar 22 minggu tpi sya hitung pake web ini ko bisa 29 minggu sya jdi bingung.Tolong dibalas y bu bidan,,mksh sebelumnya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : masalah obat
Oleh :


"hai, saya irdi sedang menjalani studi apoteker. ada sedikit masalah dgn resep ditempat saya praktek. R/ dexocort zalf tube, mucera drops syr. cefat 125 mg No. I, intrizin drops. fokus adalah pada cefat. bagaimana menurut anda dgn R/ tsb. mohon bantuanya "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Obimin af
Oleh :


"Mau tanya dok, kalau obimin af boleh diminum saat usia kehamilan berapa dan sampai usia kehamilan berapa ? Tolong penjelasannya ya dok Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Vitamin obimin AF diminum usia kehamilan 4 minggu
Oleh :


"Siang..apa boleh vitamin obimin AF diminum usia kehamilan 4 minggu?? Baguskah obat itu untuk kehamilan?? Mohon informasinya. Makasi sebelumnya:)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pengunaanobat PRONOVIR METHISOPPRINOL
Oleh :


"Usia kandungan saya baru 6w, lalu saya di beri obat yg salah satunya PRONOVIR METHISOPPRINOL 500 mg, waktu saya mau minum saya membaca petunjuk pengunaan yang melarang untuk usia kehamilan di bawah 4 bln di larang mengkomsumsinya, jd saya belum minum, Tolong bantu info dan masukannya ya dok, terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori