Perkiraan janin telah mencapai berat 2690 gr dan panjang 45 cm.
Saat ini adalah waktu yang baik untuk Bunda menyediakan waktu khusus membuat rencana persalinan. Rencana persalinan perlu disiapkan agar pada saatnya mendekati persalinan semua berjalan lancar.
Pada dasarnya… apabila Bunda belum menyiapkan rencana persalinan dan pada saat melahirkan Bunda sudah tidak mungkin lagi berpikir apa yang harus dilakukan. Rencana kelahiran ini dapat berupa menyiapkan semua pakaian Bunda yang mungk.... Selengkapnya
"Dear Dok, Mau tanya apakah usia kehamilan 37 minggu dengan bb janin 2400 gram boleh melakukan cesar ? Apakah ada resiko/masalah dengan bayi yang baru lahir kalau dipaksa cesar ?"
"yth. dr. tanti
usia kehamilan saya saat ini adalah 13 minggu, hasil check-up kandungan saya seminggu yang lalu alhamdulillah menunjukkan keadaan janin yang sehat dan semuanya normal. menurut hasil usg berat janin saya 57 gram, dan dari ukuran kepala, perut, paha-kaki, semua menunjukkan ukuran normal untuk usia kehamilan 13 minggu.
yang membuat saya bingung, setelah saya check-up kenapa berat janin menurut infobunda dan seaching info lainnya, berat janin untuk usia kehamilan 13 minggu adalah 23-24 gram. sedangkan menurut pemeriksaan dokter kandungan saya untuk ukuran 13 minggu berat janin 57 gram adalah normal.
yang ingin saya tanyakan adalah : (1) apakah ada perbedaan cara perhitungan antara infobunda dengan dokter kandungan saya ? (2) menurut dokter apakah ukuran janin 57 gram itu terlalu besar untuk usia kehamilan 13 minggu ? (3) apa yang harus saya lakukan jika ternyata menurut dr. tanti ukuran janin saya terlalu besar ?
"
"dok saya mau tanya, usia kandungan saya seharuanya skrng 32 minggu setelah cek usg berat badan janin hanya 1.469 g normalkah dok? gerakan nya pun kurang aktif hanya gerakan lembut, padhal beraat badan saya sudah naik 15 kg sejak hamil.. HPL yang sebelumnya 17 agustus 2016 pun mundur ke 8 september 2016"
Setiap bayi mengetahui kebutuhan tubuhnya masing-masing. Bila anda memberi lebih dari yang dibutuhkannya, maka ia akan menolaknya. Jika ia merasa anda memberinya terlampau sedikit, ia menunjukkan rasa laparnya dengan bangun sebelum jadwalnya dan mulai mengigiti benda disekitarnya.
Pertumbuhan berat badan bayi tidak lah sama pada setiap bayi. Ada bayi-bayi yang sangat cepat bertambah berat badannya, namun ada pula yang sedang-sedang saja, dan ada pula yang lambat pertumbuhan badannya. Rata-rata berat badan bayi waktu lahir adalah 3 kg, pada usia 5 bulan berat rata-ratanya 6 kg, kurang lebih 2 kali berat badan saat lahir.
Jangan pernah membandingkan bayi Bunda dengan bayi tetangga yang chubby dan gemuk. Membandingkan bayi sendiri dengan bayi lain bukan langkah tepat. Bayi dilahirkan dengan ukuran dan ciri yang berbeda. Rata-rata berat badan bayi yang baru dilahirkan berkisar antara 2,5 – 4,5 kg.
Siapa yang tidak mengenal kangguru? Binatang yang gemar melompat dan selalu melindungi anaknya dalam kantungnya yang besar. Tapi, pernahkah bunda mendengar tentang metode kangguru atau Kangguru Mother Care (KMC)? KMC adalah sebuah metode perawatan bayi baru lahir dengan cara meletakkan bayi di dada bunda untuk menyalurkan kehangatannya pada si bayi.
"Siang dok , saya afifah .. 1).sekarang usia kandungan saya 19 minggu 5 hari , dalam tabel kehamilan pertambahan berat badan ibu seharusnya 3.8kg namun berat badan saya hanya bertambah 2kg , apa ada yg salah ya dok ??
2) pertanyaan kedua, apakah masih diperbolehkan untuk melakukan hubungan dgn suami dok? lalu ada bahayanya tidak untuk janin . terima kasih"
"aku mau tanya
bulan kemaren aku periksa ternyata berat badan aku hanya 43kg, dan sekarang usia kandungan ku jalan 7bulan
apa masalah ya jika berat badan hanya 43kg, padahal aku sudah minum susu ibu hamil.
makasih ya bubid sebelumnya"
"Assalamu'alaikum
salam kenal..mau tanya bunda, usia kandungan saya saat ini sudah 35w,,usg terakhir baru 4 hari yang lalu, hasilnya berat janin saya baru 1,4 kg masih terpaut jauh dari ukuran berat normal janin di usianya. Saya hanya disarankan mengkonsumsi ice krim dan memperbanyak minum air putih. kondisi tersebut apakah berbahaya ? apakah masih bisa mengejar ketertinggalan berat badan untuk mencapai berat yang semestinya? mungkinkah ada maslah dengan plasenta sehingga menghambat asupan makanan ke tubuh janin? mohon bantuannya bunda. terima kasih"
"Assalamualaikum bu bidan, sy mau tanya diusia kandungan sy yg 28 minggu ni apakah wajar dgn beratbdn sy yg hanya 66 kg bu...terimakasih sebelumnya bu "
"Malam dok, sy mau tanya kebetulan sy sedang hamil kurang lebih 27 minggu.. Sy dianjurkan untuk mengkonsumsi promavit suplemen makanan dan cal-95 ... Apakah itu baik untuk janin sy? Dan usia kandungan saya saat ini?"
"kandungan saya usia 6 minggu,
tapi saya agak sedikit batuk berat dan kering, menyebabkan sakit pada perut saya kalau saya batuk,,
saya mau tanya,,obat apa ya dok,yang cocok buat saya,,
terima kasih.."
"slamat pagi dok, saya Ny.Melanie ibu rumah tangga usia 31 th. saya stress dengan berat badan saya yang terus bertambah, dalam 1 tahun ini sudah naik 7 kg,sebelumnya 45 kg dan sekarang 52 kg, saya susah buang air besar, segala cara sudah dilakukan, seperti makan makanan berserat, banyak minum air putih, bahkan sekarang saya minum serat buatan maaf dok sebut merk Vegeta jeruk,aman ga dok,saya minum 2 kali 1 hari, dan sekarang saya mau mengkonsumsi maaf dok sebut merk lagi Thermolyte Plus, dengan riwayat penyakit saya apakah aman untuk saya dok?, terima kasih"
"Bu saya mau tanya waktu kehamilan 6 minggu saya konsumsi benovit m dan folamil genio berbarengan selama 2 minggu. Ternyata benovit m kandungan vitamin a nya tinggi 10.000iu. Bahayakah buat janin?"