SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
4894 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi
Pusat informasi - efek empengan


efek empengan
dok,apakah ada efek yg merugikan dr penggunaan empengan pada bayi?soalnya kbetulan ank sya suka pke empengan.
31 Oct 2013, 2:12
Dari : Nazhiela Humaira Queen

Jawaban
Hai Bunda, Berkaitan dengan pertanyaan bunda, bunda dapat berkonsultasi dengan dokter live chat pada link : http://www.infobunda.com/pages/chat/chat.php yang diadakan setiap hari kamis jam 14.00 - 17.00 WIB, tetapi juga bunda akan menemukan beberapa informasi lainnya yang kami sarankan di bawah ini.

Dalam artikel yang saya temukan:
Merusak Struktur Gigi
Bunda mungkin pernah mendengar kalau kebiasaan mengempeng merusak susunan gigi. Ya, itu benar, terlalu lama mengempeng dapat merusak susunan gigi (maloklusi). Memang di awal-awal pemakaian hal ini belum terlihat, tetapi jika dipakai bertahun-tahun maka akan terlihat efek buruknya. Bentuk langit-langit dalam mulutnya akan terlihat tidak normal, selain itu bibirnya pun akan tampak maju ke depan.
Ternyata bukan hanya gigi saja, percaya atau tidak kebiasaan mengempeng juga membuat anak kurang nafsu makan. Karena dia lebih suka mengisap empeng sehingga dia malas untuk makan.
Infobunda : http://www.infobunda.com/artikel/225-Efek-Mengempeng-Terlalu-Lama.html#ixzz2jHke7Gca

Pada kasus sebelumnya dokter kami mengatakan:
Pemberian empeng atau empong atau pacifier pada bayi akan mengakibatkan bayi bingung puting, dan biasanya enggan menyusu ASI pada payudara ibu. Pacifier biasanya di gunakan pada usia balita ketika ia sampai pada tahapan memasukkan barang-barang di sekitarnya ke dalam mulut. Pada bayi premature, pemberian imunisasi biasanya akan ditunda, Bunda dapat berkonsultasi dengan dokter spesialis anak yang menangani bayi Anda untuk membicarakan jadwal imunisasi bayi Anda.
Infobunda : http://www.infobunda.com/dokter/2443-Efek-pemberikan-empeng-/-pacifier.html#ixzz2jHkZCGtP
Link yang disarankan :
Jenis : Artikel
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter


Wa : 0815 1708 4333