SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
2036 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Tanya Apoteker



Dear Ayah dan Bunda,
Halaman Tanya Apoteker ini diasuh oleh seorang apoteker profesional Rachel, S.Farm, Apt yang saat ini aktif sebagai bekerja di perusahaan farmasi di Jakarta.

Pada setiap pekan, kami akan memilih pertanyaan dari member Infobunda dan bagi pertanyaan yang terpilih akan dijawab kemudian ditampilkan di Infobunda.

Bila Anda memiliki pertanyaan umum yang berhubungan seputar kesehatan keluarga, silahkan klik tombol dibawah ini.

kista
Oleh :


siang mba......
langsung saja..
saya ibu ida berusia 24th saya kemarin saya d usg ktanya ada kista sekitar 4cm,dengan rasa cemas,takut,sedih semuanya campur aduk jd satu,saya slalu cri tau tentang kista itu apa dan bgaimana pengobatanya,saya tertarik pada ace max,jenis jus manggis dan sirsak,apa itu bagus?? dan bagaimana bisa mendapatkanya? saya cari apotek d kota saya tinggal tidak ada.terima kasih
   
 
Rachel, S.Farm, Apt menjawab


 Dear Bunda Ida,



Terima Kasih atas pertanyaannya.

Apakah bunda sudah kontrol dengan dokter?

biasanya setelah USG dan pemeriksaan lab lainnya, dokter akan memberi rekomendari mengenai pengobatannya. Bisa dengan operasi atau dengan penggunaan pil KB. 

Mengingat ukuran kista bunda yang sudah cukup besar, saya sarankan untuk mengikuti saran dari dokter bunda.

Ada beberapa sumber yang menyatakan bahwa sirsak memiliki kandungan antitumor dan anti kanker, akan tetapi belum ada uji klinis yang dapat mendasari hal ini.



Demikian jawaban dari saya, semoga membantu

Terima Kasih
   
 


Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.



Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman