SITE STATUS
Jumlah Member :
253.413 member
user online :
2016 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Tanya Apoteker



Dear Ayah dan Bunda,
Halaman Tanya Apoteker ini diasuh oleh seorang apoteker profesional Rachel, S.Farm, Apt yang saat ini aktif sebagai bekerja di perusahaan farmasi di Jakarta.

Pada setiap pekan, kami akan memilih pertanyaan dari member Infobunda dan bagi pertanyaan yang terpilih akan dijawab kemudian ditampilkan di Infobunda.

Bila Anda memiliki pertanyaan umum yang berhubungan seputar kesehatan keluarga, silahkan klik tombol dibawah ini.

Vitamam dan Utrogestan 100 Mg
Oleh :


Siang dok
kemarin saya check kandungan di RSIA daerah bekasi dan diinfokan detak jantung janin ku lemah dokter memberikan resep obat Vitamam dan utrogestan 100mg,apakah fungsi vitamam dan utrogestan dapat menguatkan detak jantung janin saya? mohon pencerahannya dok
   
 
Rachel, S.Farm, Apt menjawab


Dear Bunda Noor,



Vitamam adalah suplemen untuk wanita hamil terutama semester kedua. Utrogestan mengandung progesteron yang merupakan hormon yang penting untuk rahim.



Keduanya tidak berfungsi secara langsung dalam memperkuat detak jantung janin namun secara tidak langsung menjaga kesehatan janin.



Terima kasih


   
 


Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.



Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman