Amankah Bayi Usia 7 Bulan Mengkonsumsi Keju?
Amankah Bayi Usia 7 Bulan Mengkonsumsi Keju? |
Oleh :
|
|
Aslm Dok anak saya sekarang umur 7 bulan doi senang sekali kalo saya beri cemilan keju,yang ingin saya tanyakan bahaya atau tidak keju untuk bayi se'umuran anak sy,mhn beri penjelansa,'a dok.mksi |
|
|
|
dr. Tanti menjawab |
|
|
Dear Bunda,
Ada beberapa pendapat bahwa untuk memperkenalkan dairy food (makanan olahan susu seperti keju, yoghurt dan sebagainya) menunggu sampai bayi berusia 1 tahun. Namun apabila diketahui tidak ada reaksi atau riwayat alergi untuk dairy food, dapat diberikan setelah umur 6 bulan. Sebaiknya anda memperhatikan dan berhati-hati, apakah ada tanda-tanda alergi atau tidak. Bila tidak terdapat alergi, maka aman untuk diberikan.
|
|
|
|
|
Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.
Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman
|