Informasi : utrogestan dapat menghentikan pendarahan


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Placenta previa
Oleh :


"usia kehamilan saya memasuki 18minggu dok , tap sudah 3 hari ini saya mengalami flek cokelat dgn jumlah yg sedikit , secara saya pernah mengalami keguguran dikehamilan pertama di usia 14 minggu , saya takut hal ini akan terjadi dikehamilan ynag sekarang ,, saya sdh ke 2 dokter SPOG , dari hasil usg menyatakan bayi saya normal detak jantungnya dan gerakannya jg masih sangat aktif, namun ditemukan bahwa placenta berada dibawah menutupi jalan lahir , namun kata dokter hal ini masih berubah krn kehamilan masih tergolong muda , dokter sudah memberikan saya obat penguat kandungan Utrogestan 200mg dan kalnex untuk menghentikan oendarahan , namun sampai saat ini flek masih keluar dokter .. apakah memang hal itu masih eajar dokter ? dan apakah ada kiat lain agar posisi placemta bisa beribah keposisi normal ? terimakasih dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Penyebab pendarahan pasca melahirkan
Oleh :


"salam kenal dok... saya ingin bertanya, sebab dari terjadinya pendarahan pasca melahirkan itu diakibatkan apa dok??? usia kandungan saya sendiri masih 33 minggu, jadi saya merasa cemas mempersiapkan persalinan nanti,dan saya merasa takut bila itu terjadi nanti dengan saya, maka dari itu saya ingin tahu apa saja yang perlu dijaga agar tidak terjadi pendarahan pasca melahirkan nanti. mohon jawaban yang jelas ya dok.... terima kasih sebelumnya dok.. feryni_"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Perdarahan
Oleh :


"Usia kehamilan 15mgu. Keluar flek coklat selama 2mgu sebelumnya, hasil usg kata dokter gpp. Terjadi pendarahan setelah 2mgu kemudian di usg ternyata letak placenta di bagian bwh sempet dirawat di rs 3hr, 3hr bedrest. Dlm masa bedrest masih timbul flek coklat, apakah itu berbahaya & bs potensi u/pendarahan lg dok?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pengobatan gangguan menstruasi
Oleh :


"Dok saya mau tanya, tahun 2013 lalu tepat nya bulan agustus sy ga mens slama 3bulan tapi tespek hasil nya negativ dan saya priksa bulan november 2013 k dokter kandungan di USG dokter bilang ada janin tapi ga berkembang akhir nya sy diberi obat untuk mens dan akhir desember sy baru kluar mens.stelah kluar mens sy ga promil dan mens stiap bulan kluar lancar. Tapi sy trakhir mens lg bulan agustus tgl 14 sy mens sampai skarang 1 november sy belum mens lg di tespek pun negativ dan priksa k doktr kandungan sy usg trasvagina hasil nya kosong gada janin dan akhir nya sy dibri obat utrogestan 200mg 30butir dan diminum 1butir shari. Tp sy minum 2 x shari bahkan prnah 3butir karna ingin cepat mens dan promil lg. Tp sampai obat abis 30butir ga mens jg. Badan bawaan nya lemes pusing mual. Sbener nya obat utrogestan itu untuk perangsang mens atau penguat kandungan? Krna sy browsing di google obat itu untuk penguat kandungan, tp kn sy ga hamil dok? Menurut dokter kasus sy ini bagaimana? Trimakasih dok mohon jawaban nya "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Waspadai Kehamilan-kehamilan Bermasalah

Para ibu hamil diharapkan untuk selalu mengontrol kondisi janinnya secara rutin. Hal ini bukan tanpa alasan karena ada beberapa kehamilan yang bermasalah. Kehamilan bermasalah ini dapat membahayakan kondisi janin bahkan mengancam nyawa bunda. Kehamilan bermasalah yang kerap terjadi yakni kehamilan etopik dan kehamilan kosong.

 

Nyeri Perut Bawah saat Hamil

Pada masa kehamilan, Bunda akan merasakan nyeri pada perut bagian bawah, hal ini normal dirasakan, karena peregangan ligamen untuk menahan perkembangan rahim yang semakin membesar. Namun, nyeri perut bawah pada masa kehamilan dapat menjadi masalah yang serius, walaupun hal tersebut sangat jarang terjadi.  Yuk, kita ketahui apa saja masalah serius yang menjadi penyebabnya.

Amankah Menyusui di kala Bunda Sakit?

Setiap manusia pasti pernah mengalami sakit. Baik itu sakit karena kelelahan biasa atau pun sakit cukup berat yang harus dirawat di rumah sakit. Masalah bertambah jika Bunda sakit di masa menyusui si kecil. Haruskah Bunda menghentikan pemberian ASI karena kuatir si kecil tertular? Atau tetap aman memberikan ASI meski Bunda dalam keadaan tidak sehat.



Tanya bidan
Subject : Obat Menghentikan flek
Oleh :


"Malam bu.. Maaf malam2 chat ibu bidan gini bu apakah ada obat untuk menghentikan flek soalnya suami mau cuti cuma 2 hari saya flek terus mohon bu pencerahanya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : siang mba, saya mau tanya, apakah baik meminum obat utrogestan 100mg & vitamin alora setiap hariapakah bisa membahayakan janin atau tidakterima kasih
Oleh :


"siang mba, saya mau tanya, apakah baik meminum obat utrogestan 100mg & vitamin alora setiap hari apakah bisa membahayakan janin atau tidak terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pendarahan di usia kehamilan 36 week
Oleh :


"Dok kemaren saya mengalami pendarahan yg lumayan banyak dan saya langsung dibawa kerumah sakit tetapi sampai rumah sakit darahnya berhenti, dan saya di suruh istirahat total ini apa ya penyebab dari pendarahan terasebut apa mempengruhi bayi saya?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pendarahan dari Keputihan Hamil 11W
Oleh :


"Saya Lilyan Ibu Hamil 11W. Dokter saya ingin bertanya kemarin saya mengalami Pendarahan, setelah diperiksa Pendarahan tersebut dari Mulut Rahim yang disebabkan dari Keputihan, yang ingin saya tanyakan apa pengaruhnya Pendarahan dan Keputihan. Informasi dari Artikel sebelumnya Keputihan Ibu Hamil itu normal dikarenakan Hormon yang tidak stabil, selagi keputihan itu tidak Bau Busuk dan Tidak Gatal. tetapi saya mengalami keputihan tidak bau dan tidak gatal tapi kenapa bisa menyebabkan Pendarahan ? adakah pengaruhnya terhadap kandungan saya ? Mohon jawabannya. Terimakasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : Vitamam dan Utrogestan 100 Mg
Oleh :


"Siang dok kemarin saya check kandungan di RSIA daerah bekasi dan diinfokan detak jantung janin ku lemah dokter memberikan resep obat Vitamam dan utrogestan 100mg,apakah fungsi vitamam dan utrogestan dapat menguatkan detak jantung janin saya? mohon pencerahannya dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : gagalkah?
Oleh :


"tidak pendarahan setelah minum gynaecosit dan cytotec, apakah janin akan lahir cacat? cytotec jg sudah dimasukkan ke vagina 2 tablet."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : apa bedanya ?
Oleh :


"maaf mau tanya... beda nya premaston da utrogestan?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keguguraj
Oleh :


"Dear dokter, Hpht saya 12 desember 2014 dan bulan januuari saya periksa melalui usg trans vaginal positif hamil 2 minggu. Dokter lalu meresepkan utrogestan 100mg dan lactafar. 2 hari kemudian saya mengeluarkan flek dan tidak lama berdarah seperti menstruasi. Keesokannya saya ke dokter dan dokter menatakan janinnya masih ada. Ia lalu meresepkan obat bledstop dan utrogestan 200 mg. tapi sampai 3 hari saya masih mengeluarkan darah, apakah fungsi obat bledstop ya? Apakah mempengaruhi asi saya karena saya masih menyusui. Mohon bantuannya, terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori